Penelitian ini bertujuan untuk merancang dan membangun sistem pakan kucingyang dapat dioperasikan secara terjadwal dan dikendalikan melalui Aplikasi di telepon genggam berbasis Internet of Things (IoT). Sistem ini menggunakan NodeMCU ESP8266 sebagai mikrokontroler utama yang mengelola pemberian pakan kepada hewan peliharaan secara terjadwal. Dalam implementasinya, sistem ini terdiri dari bebera…