Daerah Irigasi Grenjeng pada Saluran Sekunder Grenjeng Kiri B.Gr.0 – B.Gj ki.5 memiliki luas 324 Ha dan panjang saluran irigasi 3.185 m. Saluran Sekunder Grenjeng Kiri B.Gr 0 – B.Gj ki.5 memiliki batas – batas wilayah yaitu di sebelah utara berbatasan dengan Kecamatan Pringapus, timur dengan Kabupaten Grobogan, selatan dengan Kecamatan Pabelan, dan sebelah barat dengan Kecamatan Tuntang.
Implementation Plan for the Construction of Irrigation Canals and Buildings of Blocked Secondary Canals B.Tb 6 - B.Tb 11 Logung Irrigation Area, Kudus Regency, Central Java Province
Daerah Irigasi Grenjeng pada Saluran Sekunder Grenjeng Kanan B.Gj.0 – B.Gj ka.7 memiliki luas 305 Ha dan panjang saluran irigasi 4.300 m. Saluran Sekunder Grenjeng Kanan B.Gj.0 – B.Gj ka.7 Daerah Irigasi Grenjeng memiliki batas – batas wilayah yaitu di sebelah utara berbatasan dengan Desa Sendang, timur dengan Desa Boto, selatan dengan Desa Kembang Lerep, dan sebelah barat deng…
Indonesia merupakan negara agraris dimana sebanyak 40% masyarakat Indonesia bergantung pada sektor pertanian sebagai sumber penghasilan. Sebagai negara agraris, air tentunya menjadi hal pokok yang sangat penting bagi keberlangsungan kegiatan pertanian. Namun, ketersediaan air ini tak dapat terprediksi, ketika musim hujan ketersediaan air sangat melimpah dan dapat memicu terjadinya ban…
METODE PELAKSANAAN,PENGENDALIAN MUTU,RAP,NWP,TIME SCHEDULLE DAN GAMBAR KERJA
Muka air tanah yang tinggi dan letak basement yang berada di bawah permukaan air tanah menyebabkan terjadinya beberapa masalah, salah satunya adalah rembesan air tanah. Rembesan air tanah yang menggenang di permukaan plat lantai basement membuat ketidaknyamanan pengguna gedung, seperti pada beberapa bangunan gedung di wilayah Kecamatan Semarang Tengah Kota Semarang. Untuk menganalisa penye…
-
Irigasi memiliki peranan penting bagi negara agraris seperti Indonesia. Irigasi sendiri adalah usaha penyediaan, pengaturan, dan pembuangan air untuk menunjang pertanian yang jenisnya meliputi irigasi permukaan, irigasi rawa, irigasi air bawah tanah, irigasi pompa, dan irigasi tambak. Pembangunan saluran irigasi untuk menunjang penyediaan pangan nasional sangat krusial, sehingga ketersediaan ai…
-
Indonesia sebagai negara agraris sudah semestinya memiliki sebuah program pembangunan dalam rangka meningkatkan produktivitas di bidang pertanian untuk mewujudkan ketahanan pangan nasional. Cita -cita terwujudnya ketahanan pangan nasional bukan merupakan hal yang tidak mungkin karena sebagian besar penduduk Indonesia yang bermatapencaharian di sektor pertanian kehutanan, dan perikanan menc…