Rizkiana Mulya Putri “Analisis Implementasi Green Banking dan Kinerja Keuangan Terhadap Profitabilitas Perbankan yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia Periode 2018-2022”, Tugas Akhir Keunagan dan Perbankan Jurusan Akuntansi Politeknik Negeri Semarang, dibawah bimbingan Mochammad Abdul Kodir, S.E., M.M dan Septian Yudha Kusuma, S.E., M.Si.Ak. Juli 2023. 102 halaman. Penelitian ini b…
Penelitian ini bertujuan untuk membandingkan kinerja keuangan pada PT Bank KB Bukopin Tbk sebelum dan sesudah akuisisi dengan menganalisis perbedaan signifikansi pada rasio profitabilitas yaitu Return On Assets (ROA), Return On Equity (ROE), Net Interest Margin (NIM), Net Profit Margin (NPM) dan Beban Operasional Pendapatan Operasional (BOPO). Penelitian ini menggunakan data sekunder berupa la…
Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis pengaruh kemudahan, keamanan, manfaat, dan kepercayaan terhadap kepuasan nasabah dalam menggunakan mobile banking PT Bank Rakyat Indonesia (Persero) Tbk di Kota Semarang secara simultan dan parsial. Data dikumpulkan melalui metode kuesioner terhadap 100 responden yang menjadi pengguna BRI Mobile Banking di Kota Semarang. Model analisis data menggu…
This research aims at analyzing the effect of corporate social responsibility, green banking, and stock prices on shares investment decisions in the banking sub-sector partially. The population used in this research is all stock investors in the banking sub-sector and the sampling technique used is purposive sampling, with 40 respondents. The data used in this research are primary data throug…
ABSTRAK Sri, Shanda Hamidah Athalla, NIM 3.42.20.2.26 “Analisis Pengaruh Kualitas Produk, Kualitas Pelayanan dan Kepercayaan Nasabah Terhadap Kepuasan Nasabah KPR Di Bank Tabungan Negara Tbk Cabang Semarang”, Tugas Akhir DIII Keuangan dan Perbankan Jurusan Akuntansi Politeknik Negeri Semarang, di bawah bimbingan Aris Sunindyo, S.E., M.M., dan Septian Yudha Kusuma, S.E., M.Si.Ak., Agus…
Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis pengaruh Manfaat, Kemudahan, dan Kepercayaan Terhadap Sikap Positif Penggunaan Layanan Internet Banking Pada PT Bank Rakyat Indonesia Cabang Banyumanik. Populasi dalam penelitian ini adalah seluruh pengguna layanan internet banking Bank Rakyat Indonesia Cabang Banyumanik. Teknik pengambilan sampel menggunakan convenience sampling, sebanyak 9…
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh tingkat suku bunga, agunan atau jaminan kredit dan prosedur kredit terhadap minat UMKM dalam mengajukan kredit ULaMM pada PT Permodalan Nasional Madani (Persero) KCP Kendal. Populasi pada penelitian ini adalah semua nasabah yang mengambil kredit ULaMM pada PT Permodalan Nasional Madani (Persero). Teknik sampling yang digunakan yaitu …
Penelitian ini bertujuan untuk mengukur pengaruh variabel Return On Asset (ROA), Return On Equity (ROE), Net Profit Margin (NPM) terhadap Harga Saham Bank Umum Persero di Indonesia Tahun 2017-2021. Jumlah sampel terdiri dari 4 bank yang diperoleh dengan menggunakan teknik total sampling. Data yang digunakan adalah data sekunder yang diperoleh dari Laporan Keuangan Triwulan yang dipu…
Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis pengaruh kualitas pelayanan, kualitas produk dan harga terhadap kepuasan nasabah Tabungan Bima PT Bank Pembangunan Daerah Jawa Tengah, Kantor Cabang Koordinator Semarang secara simultan dan parsial. Pengumpulan data dilakukan dengan menggunakan metode kuesioner yang dilakukan oleh 95 responden yang menjadi nasabah Tabungan Bima. Metode anali…
Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis pengaruh Inflasi, BI rate, DER dan EPS terhadap harga saham LQ45 terdaftar di Bursa Efek Indonesia periode 2014- 2021 (Studi pada Perusahaan di Sektor Perbankan yang termasuk dalam LQ45 di Bursa Efek Indonesia). Data yang digunakan dalam penelitian ini adalah data sekunder yang diperoleh dari website resmi IDX , BPS dan website resmi bank …