Untuk meningkatkan jumlah pengelolaan sawah sistem tadah hujan, diperlukan sistem irigasi yang tidak hanya mengandalkan air hujan sebagai penyuplai utama. Tugas akhir ini bertujuan untuk membuat sistem irigasi buatan dengan catu daya PLTS yang menggunakan pompa submersible untuk mengalirkan air dari sumur ke tandon yang dapat di-monitoring secara real time dan dikendalikan secara otomatis atau …