Penelitian ini menyajikan solusi inovatif berbasis Internet of Things (IoT) yang bertujuan untuk memantau dan mengontrol tingkat suhu dan kelembaban di dalam kandang ayam. Dengan mengintegrasikan sensor DHT22, mikrokontroler NodeMCU ESP8266, dan kipas angin sebagai pengatur suhu secara mulus, sistem ini memfasilitasi pemantauan yang efisien dan penyesuaian yang tepat. Data lingkungan yang terku…
Penelitian ini mengimplementasikan sistem pemantauan suhu tubuh ayam melalui deteksi objek dan analisis citra termal. Program yang dibangun berhasil mengenali objek ayam dan menampilkan suhu tubuh dengan akurasi yang memadai. Perbandingan data suhu antara sensor kamera termal MLX90640 dan Thermogun menghasilkan selisih akurasi sebesar 93.9%. Pemanfaatan kecerdasan buatan dalam menganalisis citr…
Melon (Cucumis melo L.) merupakan salah satu tanaman budidaya yang banyak ditemukan di daerah tropis. Pada masa pembibitan tanaman melon memerlukan pemantauan dan sistem penyiraman yang baik supaya pertumbuhan dapat maksimal.Pemantauan dan pengendalian sistem penyiraman pada masa pembibitan dapat dilakukan jika memperhatikan beberapa parameter yang dapat mempengaruhi pertumbuhan bibit…
Melon (Cucumis melo. L) merupakan salah satu komoditi hortikultura yang dapat tumbuh dengan baik di ketinggian 250700 meter di atas permukaan laut (dpl). Pertumbuhan melon harus memiliki kelembapan optimum antara 50%70% dengan suhu optimum sekitar 25
Buah melon adalah satu dari banyak jenis buah yang paling banyak dicari dimasyarakat karena memiliki kadar air, mineral, dan kandungan vitamin yang cukup tinggi. Permasalahan yang kerap terjadi yaitu kurangnya pemeliharaan pada tanaman melon sehingga mengakibatkan tanaman melon terkena penyakit dan pada akhirnya terjadi gagal panen. Hal ini disebabkan oleh keterlambatan petani melon…
Pelayanan Kesehatan adalah tempat untuk menyelanggrakan upaya pelayanan Kesehatan dengan metode mengunakan alat infus yang merupakan salah satu procedure medis yang sering digunakan sebagai Tindakan terapeutik, Keterbatasan perawat dalam menangani pasien karena adanya Pandemi Covid 19 yang meningkat sehingga terbatas dalam menangani pasien maka perlu monitoring volume
Teknologi berkembang dengan sangat cepat yang berdampak pada berbagai sektor termasuk sektor pertanian, salah satunya dalam budidaya tanaman melon. Budidaya tanaman melon ini membutuhkan perilaku khusus seperti suhu dan kelembapan yang optimum, ketinggian tempat 0-700 MDPL, kebutuhan air yang cukup, cahaya matahari dan kondisi tanah yang ideal. Pada musim kemarau petani melon harus me…
Saat ini sistem keamanan merupakan hal terpenting dalam kehidupan sehari-hari, seperti keamanan loker disekolah, kantor, maupun tempat umum. Banyak sekali terjadi aksi pencurian yang dikarenakan sistem keamanan tidak ter proteksi dengan baik. Biasanya loker-loker saat ini masih menggunakan kunci konvensional. Penggunaan kunci konvensional kurang praktis, karena kunci konvensional masi…
Kunci pintu rumah yang biasa digunakan masih harus dibawa saat bepergian. Keterbatasan manusia dalam mengingat benda menyebabkan lupa meletakkan dan mencabut kunci pada pintu. Kelalaian tersebut memicu tindak kriminal pencurian. Oleh karena itu, dibuatlah sistem pengaman pintu rumah menggunakan face recognition yang dapat dipantau dan dikendalikan melalui smartphone. Sistem ini menggu…
Perancangan mesin komposter dengan pengadukan otomatis berdasarkan kendali suhu telah berhasil dirancang. Komposter adalah suatu metode pengolahan sampah organik untuk pembuatan pupuk organik. Dalam pembuatan pupuk organik menggunakan komposter terdapat beberapa hal yang mempengaruhi tingkat kematangan pupuk diantaranya adalah faktor suhu. Suhu referensi pada pembuatan pupuk organik d…