TA DIGITAL
Penyortir dan Pendeteksi Kualitas Telur Ayam Berbasis Raspberry Pi
Salah satu kegiatan penting yang dilakukan oleh peternak ayam baik dalam proses penetasan telur maupun penjualan telur adalah penyortiran. Namun, peternak ayam mengalami kesulitan dalam menyortir telur untuk skala besar. Untuk meminimalisasi kesalahan penyortiran telur dibuatlah Penyortir dan Pendeteksi Kualitas Telur Ayam Berbasis Raspberry Pi. Alat ini dirancang dengan sistem otomatisasi penyortiran untuk mendeteksi loyalitas serta berat telur ayam. Untuk mendeteksi kualitas telur digunakan webcam sebagai pengolah citra yang diproses oleh Raspberry Pi 2B dan ditampilkan melalui LCD raspberry 3,5 inch. Pendeteksian dilakukan berdasarkan kondisi kuning telur, jika kuning telur masih dalam kondisi baik telur akan di sortir berdasarkan berat oleh motor servo. Berat telur ayam dikategorikan dalam 4 kategori yaitu telur ekstra besar yang mempunyai berat lebih dari 65 gram, telur besar dengan berat 58-65 gram, telur sedang dengan berat 51-55 gram serta telur kecil dengan berat 41-55. Apabila telur lebih berat dari ringan dari timbangan maka akan dipindahkan ke timbangan kedua dan begitu seterusnya. Saat telur lebih berat dari beban timbangan, telur akan jatuh ke tatakan. Untuk telur ukiran besar dan sedang akan diambil oleh lengan robot dengan bantuan laser dan LDR dibawah kontrol
No other version available