TA DIGITAL
Pengaplikasian PLTS Sebagai Penggerak Aerator Berbasis Internet Of Things (IoT)
Tugas Akhir D III Jurusan Teknik Mesin, dibawah bimbingan Margana, S.T., M.Eng dan Wahyono,S.T., M.T., Agustus 2022,155 halaman. Teknologi pemanfaatan PLTS mulai banyak dikembangkan. Salah satunya yakni pemanfaatan PLTS sebagai penggerak aerator dengan Internet of Things. Tujuan dari desain aerator dengan Internet of Things ini memanfaatkan instruksi pemrograman yang setiap perintahnya bisa menghasilkan interaksi ke sesama perangkat dan terhubung secara otomatis tanpa adanya intervensi pengguna, bahkan dari jarak jauh sekalipun. Metode pembuatan alat ini dimulai dengan pengumpulan studi pustaka guna sebagai referensi pemilihan, pembuatan, dan pemasangan komponen alat ini, sebagai analisis rancang bangun ini dilakukan pengujian dan pengambilan data. Hasil dari pengujian yang dilakukan selama 5 hari antara lain, daya intensitas radiasi matahari terbaik sebesar 886,786
No other version available