TA DIGITAL
Perhitungan Pajak Penghasilan (PPH) Pasal 21 Pada perusahaan Daerah air Minum (PDAM) Kota Salatiga Th 2008
Pajak Penghasilan (PPh) Pasal 21 merupakan sumber pendapatan Negara yang berasal dari pajak, oleh karena itu sangat penting mengetahui tata cara perhitungan Pajak Penghasilan (PPh) Pasal 21. Tujuan penelitian adalah memberikan informasi mengenai perhitungan Pajak Penghasilan (PPh) Pasal 21. Tata cara perhitungan Pajak Penghasilan (PPh) Pasal 21 dikhususkan bagi para pegawai tetap. Data yang digunakan adalah dari Perusahaan Daerah Air Minum (PDAM) Kota Salatiga. Dari penelitian yang telah dilakukan, diketahui bahwa perhitungan Pajak Penghasilan (PPh) Pasal 21 pada Perusahaan Daerah Air Minum (PDAM) Kota Salatiga sesuai dengan Undang – Undang tapi masih ada satu hal yang beda yaitu biaya jabatan.
No other version available