TA DIGITAL
Rancang bangun turbin angin savonius tipe L bertingkat
Tujuan rancang bangun ini adalah untuk mengetahui karakteristik turbin angin
savonius sudu tipe L bertingkat dan dibandingkan dengan sudu tipe S guna mengetahui kinerja terbaik.
Metode yang digunakan adalah menguji turbin angin savonius sudu tipe L bertingkat 1, bertingkat 2, bertingkat 3, dan sudu tipe S untuk mengetahui grafik karakteristik dan perbandingan kinerjaterbaik.
Hasil pengujian dengan kecepatan angin 5 m/s, 7 m/s, 9 m/s, 11 m/s, 13 m/s. Didapatkan nilai daya mekanik maksimum 4.093 Watt pada putaran 191 rpm dan hasil nilai Coeffisien of Power (Cp) maksimum 9.185 pada putaran 77 rpm yang keduanya didapatkan oleh jenis sudu tipe L bertingkat 1 pada kecepatan angin 9 m/s.
No other version available