TA DIGITAL
Perhitungan pajak pertambahan nilai (PPN) pada PT Nasmoco Gombel Semarang tahun 2008
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui bagaimana perhitungan dan tata cara penyetoran serta pelaporan serta pelaporan Pajak Pertambahan Nilai (PPN) pada PT Nasmoco Gombel Semarang. Metode yang penelitian yang digunakan antara lain metode pengumpulan data, metode perhitungan data, metode penyajian laporan dan tahapan pengerjaan laporan. Dari hasil penelitian yang telah dilakukan dapat disimpulkan bahwa PT Nasmoco Gombel Semarang dalam perhitungan Pajak Pertambahan Nilai (PPN) menggunakan metode pengurangan secara tidak langsung. Untuk masa pajak Januari – Desember tahun 2008 PT Nasmoco Gombel Semarang mengalami lebih bayar.Pelaporan dan dan penyetoran kewajiban pajaknya dilaporkan pada Kantor Pelayanan Pajak (KPP) Madya Semarang.
Kata Kunci : Perhitungan, pelaporan dan penyetoran Pajak Pertambahan Nilai
No other version available