Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis pengaruh leverage, tingkat efektifitas aset, sales growth, dan net profit margin terhadap nilai perusahaan pada perusahaan-perusahaan yang listing di Jakarta Islamic Index (JII) Tahun 2009-2013 baik secara simultan maupun parsial. Data yang digunakan dalam penelitian ini adalah data sekunder yang yang bersumber dari Pusat Informasi Pasar Modal Kantor…
Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis signifikansi pengaruh jenis opini, profitabilitas, tingkat leverage, dan ukuran perusahaan secara parsial dan simultan terhadap audit delay pada perusahaan yang terdaftar di Daftar Efek Syariah periode 2009-2013. Penelitian menggunakan data sekunder pada perusahaan yang listing di Daftar Efek Syariah (DES) dari tahun 2009 hingga 2013. Sempel pene…
Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis pengaruh ukuran perusahaan, opini audit, rasio hutang dan pergantian auditor baik secara simultan dan parsial terhadap audit report lag pada perusahaan yang terdaftar di Daftar Efek Syariah (DES) periode 2009-2013. Penelitian ini menggunakan data sekunder dari Indonesia Stock Exchange. Populasi penelitian ini adalah perusahaan-perusahaan yang ter…
Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis signifikansi pengaruh masing-masing variabel atribut corporate governance dan atribut perusahaan terhadap ketepatan waktu pelaporan keuangan pada perusahaan-perusahaan manufaktur yang terdaftar pada Daftar Efek Syariah periode 2009-2013. Atribut corporate governance yang diteliti yaitu komite audit dan komisaris independen, sedangkan atribut perusahaa…
Penelitian ini bertujuan untuk menguji signifikansi pengaruh profitabilitas, leverage, dan ukuran perusahaan terhadap manajemen laba, baik secara simultan maupun parsial pada perusahaan yang terdaftar di Jakarta Islamic Index (JII). Populasi penelitian ini adalah perusahaan yang terdaftar di Jakarta Islamic Index (JII) dari tahun 2010 hingga 2014. Jumlah sampel yang diambil dengan metode p…
Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis pengaruh independensi, kompetensi, dan ukuran Kantor Akuntan Publik terhadap kualitas audit pada auditor Kantor Akuntan Publik di Kota Semarang baik secara parsial maupun simultan. Data yang digunakan dalam penelitian ini adalah data primer. Populasi dari penelitian ini adalah seluruh auditor yang berkerja pada Kantor Akuntan Publik di Kota Semarang.…
Penelitian ini bertujuan untuk menentukan pengaruh kualitas opini audit, kualitas audit, biaya audit, perubahan manajemen, financial distress dan ukuran perusahaan terhadap pergantian auditor pada perusahaan-perusahaan yang terdaftar dalam Daftar Efek Syariah periode 2009-2013. Populasi penelitian ini adalah perusahaan-perusahaan yang terdaftar dalam Daftar Efek Syariah periode 2009-2013. Samp…
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui dan menganalisis pengaruh variabel Capital Adequacy Ratio (CAR), Non Performing Loan (NPL), dan Ukuran Perusahaan (Firm Size) terhadap Return On Asset (ROA) pada Bank Persero (BUMN) Periode 2011-2014. Teknik analisis yang digunakan adalah analisis regresi linier berganda. Uji hipotesis menggunakan uji statistik–t untuk menguji pengaruh variabel inde…
Penelitian ini bersifat deskriptif yang bertujuan menilai tingkat dan kualitas pengungkapan tanggung jawab sosial PT Bank Danamon Tbk. pada periode 2011-2013 dengan menganalisis pengungkapan indikator-indikator tanggung jawab sosial pada Laporan Keberlanjutan yang berdasar pada Guideline Global Reporting Initiative (GRI) G3.1 pada PT Bank Danamon Tbk. Penelitian ini menggunakan tiga aspek untuk…
Penyusunan laporan Tugas Akhir bertujuan untuk mengetahui proses penyusunan pada CV. Harmoni Jaya Semarang tahun 2015. CV. Harmoni Jaya Semarang adalah perusahaan yang bergerak dalam bidang perdagangan dan peralatan kantor. Berdasarkan data yang diperoleh ternyata CV. Harmoni Jaya Semarang dalam penyusunan anggaran berdasarkan perkiraan dan belum menggunakan perhitungan matematis. Untuk mengata…