Laporan keuangan merupakan hal yang sangat penting bagi perusahaan karena laporan keuangan adalah hasil akhir dari proses akuntansi yang digunakan perusahaan sebagai dasar pertimbangan penentuan kebijakan atau pengambilan keputusan untuk periode yang akan datang. Standar yang digunakan untuk menyusun laporan keuangan entitas yang tidak memiliki akuntabilitas publik atau dengan kata lain belum g…
KOPERSEMAR merupakan koperasi karyawan PT. Indonesia Power UP Semarang. Dalam penyusunan laporan keuangannya, KOPERSEMAR telah menerapkan pola akuntansi yang berlaku dan melaksanakan pencatatan berdasarkan accrual basic. Dalam menyajikan laporan arus kas, Kopkar KOPERSEMAR menggunakan metode langsung yang Mengklasifikasikan arus kasnya ke dalam tiga aktivitas, yaitu aktivitas operasi, aktivitas…
Penulisan Tugas Akhir ini bermaksud menganalisis laporan keuangan dengan tujuan mengetahui kinerja keuangan Tahu Baxo Bu Pudji tahun 2012 sampai 2013 berdasarkan rasio likuiditas, solvabilitas, dan profitabilitas. Metode penulisan yang digunakan adalah metode deskripsi dan metode eksposisi. Metode deskripsi digunakan dalam membahas gambaran umum Tahu Baxo Bu Pudji, sedangkan metode eksposisi di…
Tujuan dari penelitian ini adalah menyusun laporan keuangan yang terdiri dari Laporan Laba Rugi, Laporan Perubahan Ekuitas, Neraca, Laporan Arus Kas, dan Catatan atas Laporan Keuangan tahun 2014 berdasarkan SAK ETAP (Standar Akuntansi Keuangan Entitas Tanpa Akuntabilitas Publik), sehingga dapat membantu Lembaga Pendidikan dan Ketrampilan (LPK) Sugeng Elektronik dalam menyusun laporan keuangan. …
Tujuan Tugas Akhir ini adalah untuk mengetahui prosedur pelaksanaan kegiatan operasional dan pelaksanaan pencatatan transaksi-transaksi keuangan yang selama ini dilakukan, mempelajari serta melakukan proses penyusunan laporan keuangan, mengetahui bentuk laporan keuangan dan menganalisis hubungan dari masing- masing komponen laporan keuangan CV.GOOSTY Kota Tegal Tahun 2010 yang sesuai dengan Sta…
Tujuan Tugas Akhir ini adalah untuk mengetahui metode apa yang digunakan dalam menyajikan laporan arus kas pada Koperasi Unit Desa ”MEKAR” Ungaran, bagaimana perbandingan laporan arus kas dengan metode tidak langsung, kondisi kas dan setara kas pada Koperasi Unit Desa ”MEKAR” Ungaran tahun 2010, dan berapa arus kas bebas pada Koperasi Unit Desa ”MEKAR” Ungaran tahun 2010. Data yang …
Tugas akhir ini bertujuan untuk mengetahui kemampuan koperasi dalam memperoleh laba operasi dan memenuhi kewajibannya dengan menggunakan analisis rasio likuiditas, solvabilitas, dan rentabilitas. Sehingga dapat merumuskan solusi yang dapat dipertimbangkan untuk memperbaiki dan meningkatkan kinerja usahanya. Metode penulisan yang digunakan adalah metode deskripsi dan metode eksposis…
Tugas Akhir ini bertujuan untuk mengetahui penerapan Standar Akuntansi Keuangan Entitas Tanpa Akuntanbilitas Publik dalam penyusunan laporan keuangan. Berdasarkan penyajian laporan keuangan membuktikan apakah Koperasi Serba Usaha Karyawan Pemerintah Kota Semarang sudah menggunakan ETAP (Entitas Tanpa Akuntanbilitas Publik). Metode pengumpulan data yang dilakukan dalam menyusun Tugas …
Tugas Akhir ini bertujuan untuk mengetahui penyimpangan yang terjadi antara realisasi terhadap anggaran, penyebabnya serta menganalisis dan mengevaluasi kinerja terkait pencapaian anggaran Kantor Pelayanan Kekayaan Negara dan Lelang (KPKNL) Semarang . Data yang digunakan dalam penelitian ini adalah data dari Laporan Realisasi Anggaran, sedangkan untuk metode pengumpulan data yang digunakan d…
Tugas Akhir ini bertujuan untuk menyusun laporan arus kas dengan metode langsung untuk aktivitas operasi. Penyusunan ini berguna untuk menganalisis arus kas bebas dan menganalisis rasio cakupan hutang pada PT Perkebunan Nusantara IX (Persero) tahun 2011. Metode analisis data yang digunakan adalah metode deskripsi dan metode eksposisi, yang masing-masing dipergunakan untuk menjelaskan …