Tujuan dari pembuatan tugas akhir ini adalah sebagai simulasi pembersih headrace mikrohidro dari kotoran yang menyebabkan gangguan pada PLTMH dengan menggunakan sistem pneumatic berbasis kontrol PLC. Pembuatan alat menggunakan metode perancangan, pembuatan dan analisa. Saat alat dioperasikan menggunakan tekanan kerja antara 1-8 bar dengan kemampuan mengangkat massa kotoran yang berbeda. …
Sebagian besar mesin pada proses produksi di industri dilakukan secara otomatis dan digerakkan oleh motor induksi tiga fasa dengan kecepatan yang stabil sesuai dengan kebutuhan. Kecepatan motor ini dipengaruhi oleh frekuensi dari pasokan tiga fasa sebagai sumber daya motor. Salah satu cara untuk mengatur kecepatan motor dengan cara merubah frekuensi sumber motor menggunakan VSD atau sering dise…
Kemajuan ilmu pengetahuan dan teknologi di bidang ketenagalistrikan khususnya pada bidang kontrol otomatis dengan adanya peralatan PLC yaitu piranti kontrol logika terprogram sangat berpengaruh pada perkembangan sistem keamanan dan keselamatan pada industri. Selain itu dengan perkembangan PLC sendiri yang kini telah dapat dianimasikan ke dalam suatu sistem monitoring yaitu SCADA. Dalam pembuata…
Dunia industri di Indonesia kini sudah berkembang pesat. Banyak masyarakat yang berlomba-lomba membuka suatu usaha dengan memanfaatkan sumber daya alam sekitar. Namun terdapat kendala yang dialami para pengusaha, yaitu proses produksi (kendala efisiensi waktu dan alat). Salah satunya adalah proses pengolahan buah salak menjadi keripik. Dimana sangat tidak dimungkinkan bila buah salak dijemur, d…
Pada bidang industri bahan pokok pada khususnya gula pasir baik dalam skala besar maupun kecil masih banyak menggunakan proses pengemasan gula pasir secara manual.Proses pengemesan secara manual ini cenderung memakan waktu yang cukup lama dan sering terjadi kesalahan. Seiring dengan berjalannya waktu, perkembangan teknologi untuk membantu kelancaran khususnya di bidang industri dan alat-alat el…
Pengisian cairan ke dalam suatu wadah merupakan salah satu kegiatan yang sering digunakan di dunia industri. Pada umumnya sistem pengisian cairan ini dioperasikan dengan sistem control PLC. Penggunaan Programmable Logic Control (PLC) sebagai sistem kendali pada dunia industri memegang peranan penting karena kemudahan penggunaannya dan efektifitas biaya yang dikeluarkan. Berdasarkan hal-hal ters…
Modul Peraga Pengisi Cairan berdasarkan Tinggi Wadah menggunakan PLC, dibuat untuk menambah alat peraga di laboratorium kontrol dan menambah wawasan serta pengetahuan kepada mahasiswa tentang aplikasi dari PLC. Alat ini memiliki tiga masukan sensor yaitu satu sensor level air, dua sensor ketinggian wadah dan tiga buah output yaitu motor DC dan dua selenoid valve. Masukan sensor level air diguna…