Penelitian bertujuan untuk menganalisis pengaruh kepatuhan, jaminan, kehandalan, bukti fisik, empati daya tanggap dan kepercayaan terhadap kepuasan nasabah dan loyalitas nasabah pada PT Bank Muamalat Kantor Cabang. Penelitian ini merupakan jenis penelitian terapan. Metode pengumpulan data dalam penelitian ini adalah kuesioner, wawancara, dan studi pustaka. Teknik pengambilan sampel yang diguna…
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui posisi tingkat kepuasan nasabah Mitra Beasiswa pada AJB Bumiputera 1912 Cabang Surakarta dengan menggunakan 5 (lima) dimensi kualitas layanan yang meliputi Tangible (Bukti Fisik), Reliability (Kehandalan), Responsiveness (Daya Tanggap), Assurance (Jaminan), dan Empathy (Empati). Metode pengumpulan data menggunakan angket (kuesioner), populasi dalam pen…
Berdasarkan hasil Marketing Research Indonesia (MRI) dan Majalah Infobank yang menyajikan kualitas layanan industri perbankan “Bank Service Excellent Monitor 2014 (BSEM)” PT. Bank Rakyat Indonesia (BRI) adalah salah satu bank yang masuk dalam jajaran 10 bank terbaik dalam performa front liner. Namun terjadi penurunan performa dari tahun sebelumnya yaitu 2013 ke 2014. Oleh karena itu dilakuk…