Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui mekanisme pengelolaan piutang usaha dari jasa aeronautika PT Angkasa Pura I (Persero) Bandar Udara Internasional Ahmad Yani Semarang berdasarkan Standar Akuntansi Keuangan dan menentukan faktor-faktor yang mempengaruhi umur piutang usaha atas jasa aeronautika. Penelitian ini menggunakan data sekunder bulan Desember tahun 2013 yang bersumber dari PT Angk…
Tujuan penulisan Tugas akhir ini adalah menghitung Break Even Poin tahun 2006- 2010 dan mengetahui penyebab perubahan tingkat Break Even Pointnya, menentukan anggaran penjualan, biaya variabel dan biaya tetap untuk tahun 2011 pada PT Jaya Readymix, mengetahui berapa Break Even Point, Margin Of Safety dan penentuan laba untuk tahun 2011 pada PT Jaya Readymix. Metode penulisan yang digunakan adal…
Tujuan penyusunan laporan Tugas Akhir ini adalah untuk mengetahui proses penyusunan anggaran produksi pada CV.Sriti Semarang. Objek penulisan laporan akhir ini adalah CV.Sriti Semarang yang bergerak dalam bidang manufaktur yang memproduksi, mencetak jenis buku tulis, majalah. Berdasarkan data yang diperoleh dari perusahaan, ternyata CV.Sriti Semarang belum menggunakan teknik peramalan …
Tujuan penulisan Tugas Akhir ini adalah untuk mengetahui selisih antara anggaran dan realisasi pendapatan pada KPRI Bhakti Praja Jawa Tengah dari tahun 2008 – 2010 dan menentukan anggaran pendapatan untuk tahun 2011. Metode yang digunakan dalam penyusunan Tugas Akhir adalah metode deskripsi dan metode eksposisi. Metode deskripsi digunakan untuk memaparkan gambaran umum perusahaan,…
Penyusunan anggaran penjualan bagi perusahaan sangat penting karena untuk mencapai target yang optimal sehingga dapat memberikan kekuntungan bagi perusahaan. Jenis produk yang terdapat di PT Wijaya Karya Beton sangat banyak, maka dibatasi untuk produk Tiang Beton karena Tiang Beton mempunyai tingkat penjualan yang relatif konstant setiap tahunnya. Tujuan Tugas Akhir ini adalah menganalisis a…
Tujuan penulisan Tugas Akhir ini adalah untuk mengetahui sumber-sumber pendapatan dan komponen-komponen biaya pada RSUD Kota Semarang, mengetahui besarnya prosentase penyimpangan antara anggaran dan realisasi baik pendapatan maupun biaya usaha pada RSUD Kota Semarang, mengetahui penyebab terjadinya penyimpangan tersebut. Metode pengumpulan data dalam Tugas Akhir ini antara la…