Pemanas air umpan dilakukan untuk memberikan energi awal pada air sebelum memasuki ruang bakar , sehingga memanasi air sebelum masuk ruang bakar juga dikatakan membantu kerja memperingan kerja boiler. Tugas Akhir ini bertujuan untuk mengetahui seberapa besar nilai efektivitas alat penukar kalor pemanas air umpan tekanan tinggi selama masa operasi kerja dari tahun 2012 – 2015, dengan membandin…
Tugas Akhir ini bertujuan untuk mengetahui efisiensi boiler PLTU Tanjung Jati B unit 2 ketika beroperasi dengan bahan bakar batubara yang memiliki nilai High Heat Value (HHV) atau nilai kalor yang berbeda-beda. Dengan batubara yang memiliki nilai kalor yang berbeda, akan didapatkan efisiensi boiler yang berbeda. Metode yang digunakan adalah metode kerugian panas (metode tidak langsung) dan meto…
Tujuan dari Tugas Akhir ini adalah merancang dan membuat alat penghasil gas hidrogen dan oksigen yang juga bisa disebut sebagai elektroliser serta menguji dan menganalisa unjuk kerja alat untuk mendapatkan efektivitas alat yang maksimal sehingga diharapkan bisa meningkatkan efisiensi pembakaran. Prinsip kerja elektroliser adalah proses elektrolisis air menjadi gas hidrogen dan oksige…
Tujuan dari penelitian ini adalah membuat dan menguji turbin savonius dengan variasi lebar sudu dan panjang lengan penempatan sudu, dengan memanfaatkan energi pusaran air untuk mendapatkan efisiensi sistem turbin yang maksimum. Metode penelitian ini dimulai dengan membuat desain dan konstruksi turbin Savonius dengan variasi lebar sudu 10 cm, 12 cm, 14 cm, dan 16 cm pada posisi penempatan sudu d…
Tugas Akhir ini bertujuan untuk melakukan perhitungan harga pokok produksi pada pesanan plakat dengan no. pesanan 121214 dan tropi dengan no. pesanan 361214 dengan metode harga pokok pesanan, dan membandingkan dengan hasil perhitungan perusahaan. Ketepatan penentuan harga pokok produksi membantu perusahaan dalam menentukan harga jual, dimana dalam harga jual tersebut terdapat laba yang akan dip…
Laporan arus kas merupakan laporan yang didalamnya menyajikan informasi tentang penerimaan dan pengeluaran kas perusahaan dalam suatu periode akuntansi. Laporan arus kas memiliki dua metode yaitu metode langsung dan metode tidak langsung. Klasifikasi laporan arus kas dibagi menjadi tiga yaitu aktivitas operasi, aktivitas investasi, aktivitas pendanaan. Tujuan dari penyusunan tugas akhir ini ada…
Seiring berkembangnya ilmu teknologi, khususnya dalam bidang telekomunikasi yang mengalami kemajuan pesat di dalamnya, salah satunya yaitu teknologi wireless atau nirkabel. Perangkat terbaru dari teknologi wireless tersebut yaitu jaringan sensor nirkabel (JSN), yang merupakan perangkat dengan menggunakan protokol 802.15.4 yang tergolong ke dalam jaringan Wireless Personal Area Networks (WPANs).…