Pemanfaatan tenaga angin di pantai sebagai sumber energi alternatif untuk pembangkit listrik bermanfaat untuk penerangan jalan yang belum terdapat listrik dan angin yang dapat dimanfaatkan salah satunya merupakan angin pantai. Tujuan utama rancang bangun ini adalah untuk membuat dan menguji sistem turbin angin sebagai pembangkit listrik yang digunakan pada penerangan jalan di pantai. Turbin yan…
Potensi energi angin di Indonesia sangat melimpah namun rata-rata kecepatan angin di Indonesia rendah yaitu berkisar 2,5 m/s sampai 6 m/s. Turbin angin multiblade mampu berputar pada kecepatan angin tersebut. Untuk mengkonversi energi angin menjadi listrik dibutuhkan generator yang sesuai. Rancang bangun turbin angin multiblade memiliki diameter turbin angin 90 cm, sudu berjumlah 10, dengan pan…
Keterbatasan pasokan bahan bakar fosil memaksa berbagai pihak untuk mengembangkan energi alternatif yang dari sumber daya yang dapat diperbarui untuk memenuhi kebutuhan energi masa depan. Tujuan dari tugas akhir ini adalah membuat dan menganalisa kinerja Rancang Bangun Generator Magnet Permanen Putaran Sedang Dengan Daya 20 Watt 60 Volt Menggunakan Penggerak Awal Turbin Angin NACA 4418 bertingk…
Di daerah terpencil yang belum terdapat aliran listrik, umumnya menggunakan energi alternatif sebagai pembangkit listrik. Energi alternatif tersebut dapat berupa energi angin atau energi air. Untuk memanfaatkan energi tersebut diperlukan turbin angin atau turbin air yang digunakan sebagai penggerak mula generator untuk selanjutnya dirubah menjadi energi listrik. Penggunaan arus eksitasi pada ge…
Tujuan tugas akhir ini adalah membuat generator magnet permanen dengan variasi jumlah kutub dikarenakan pembangkit – pembangkit kecil atau generator dengan spesifikasi yang rendah biasanya kesulitan dalam arus penguatan medan magnet, generator magnet permanen merupakan suatu solusi untuk mengatasi hal tersebut. Variasi jumlah kutub yang dilakukan adalah 2 kutub dan 6 kutub. Uji coba tanpa be…
Sinkronisasi generator untuk mengatasi kebutuhan listrik atau beban yang terus meningkat, dengan menjalankan generator lain yang kemudian dioperasikan secara paralel dengan generator yang telah bekerja sebelumnya, pada satu jaringan listrik yang sama. Keuntungan dari menggabungkan 3 generator dalam suatu jaringan listrik adalah bila salah satu generator tiba-tiba mengalami gangguan, maka genera…
Tujuan pembuatan generator fluks aksial dengan magnet permanen adalah untuk memfasilitasi penggerak mula alternatif yang bekerja pada putaran rendah. Dengan metode pendekatan koseptual, prinsip kerja dari generator fluks aksial yaitu terjadinya pemotongan fluksi magnet pada rotor yang bergerak secara aksial pada penghantar yang tetap akan menimbulkan GGL (Gaya Gerak Listrik) di dalam penghantar…
Tujuan dari Tugas Akhir ini adalah mengetahui efisiensi generator 3 phasa magnet permanen dengan berdasarkan pengaruh kecepatan angin dengan tahanan beban berupa lampu pijar. Metode penelitian yang dipakai penulis adalah pengujian alat dan bimbingan. Pengujian generator 3 phasa dengan variasi beban 3 kecepatan angin. Hasil pengujian berupa grafik dan tabel data perhitungan. Efisiensi tertinggi …