Penelitian ini bertujuan untuk merancang dan membangun aplikasi sistem inventori yang berbasis web. Metode pendekatan yang digunakan adalah metode studi kasus, dengan menggunakan data primer dan sekunder. Pengembangan aplikasi menggunakan metode RUP (Rational Unified Process) dan metode analisis Root Causes Analysis. Pengumpulan data dilakukan dengan wawancara dan observasi. Pembangunan aplikas…
Banyaknya Bisnis restoran yang mulai tumbuh di Semarang menyebabkan banyaknya persaingan dari jenis makanan dan minuman yang ditawarkan oleh restoran. Tentu saja, untuk bisa bersaing dengan restoran perlu manajemen yang baik dalam upaya untuk memperoleh manfaat optimal. Berdasarkan permasalahan tersebut perlu di buat Aplikasi pemesanan makanan, minuman dan laporan penjualan mengggunakan tablet …
Saat ini perusahaan dituntut untuk dapat meningkatkan teknologi informasi yang mendukung kegiatan operasional perusahaan. Perkembangan teknologi yang dimaksud adalah teknologi yang dapat memberikan informasi yang relevan, cepat, tepat waktu, dan akurat yang mencerminkan kondisi fisik perusahaan untuk membantu merencanakan, mengkoordinasi, dan mengendalikan kegiatan operasional perusahaan. Pener…
Perkembangan teknologi informasi dan komunikasi pada saat ini sudah mengalami kemajuan yang sangat pesat. Dengan memanfatkan teknologi Media elektronik seperti PC dan internet dibuatlah Sistem peminjaman Gedung Pertemuan Masjid Agung Jawa Tengah secara online, yang dapat membantu petugas maupun pemesan untuk lebih memudahkan dalam proses pemesanan gedung secara online. Dalam pengaplikasiannya m…
Sistem yang berjalan di beberapa poliklinik masih manual atau belum terkomputerisasi dalam pengolahan data, pemeriksaan, dan pengobatan untuk pasien. Sehingga sistem yang manual tersebut menjadi kurang efisien karena akan terjadi penumpukan data pasien, data pemeriksaan, dan pengobatan, serta akan menyulitkan petugas dalam mencari data hasil rekam medis pasien tersebut. Sistem informasi berbasi…