Bea Perolehan Hak atas Tanah dan Bangunan (BPHTB) merupakan salah satu sumber potensial dalam meningkatkan Penerimaan Pajak Daerah. Bea Perolehan Hak atas Tanah dan Bangunan (BPHTB) merupakan pajak yang dikenakan atas perolehan hak atas tanah dan/atau bangunan. Tujuan dari Tugas Akhir ini adalah untuk menganalisis efektivitas penerimaan BPHTB berdasarkan target yang ditetapkan dan u…
Pajak Daerah dan Retribusi Daerah merupakan salah satu sumber penerimaan daerah yang termasuk dalam Pendapatan Asli Daerah. Penerimaan dari sektor pajak daerah dan retribusi daerah sebagai bentuk otonomi daerah yang digunakan untuk pembiayaan penyelenggaran pembangunan daerah. Tujuan dari penelitian ini adalah menghitung tingkat efektivitas dan kontribusi pajak daerah dan retribusi …
Efektivitas dan kontribusi pajak daerah dan retribusi daerah dapat menjadi salah satu indikator kinerja di Badan Pengelolaan Keuangan dan Pendapatan Daerah Kota Salatiga. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui efektivitas penerimaan Pajak Daerah dan Retribusi Daerah berdasarkan target yang telah ditetapkan dan kontribusi terhadap Pendapatan Asli Daerah di Kota Salatiga Tah…
Tujuan penulisan Tugas Akhir ini adalah untuk mengetahui tingkat efektivitas pajak hotel Kabupaten Purbalingga pada tahun 2017-2021 dan tingkat kontribusi pajak hotel terhadap pendapatan pajak daerah Kabupaten Purbalingga tahun 2017-2021. Pendapatan pajak daerah terganggu karena dunia menghadapi pandemi Corona Virus Disease (Covid-19) pada tahun 2020-2021. Metode penelitian yang digun…
Pajak Daerah dan Retribusi Daerah merupakan salah satu sumber Pendapatan Asli Daerah. Pajak Daerah dan Retribusi Daerah berperan dalam mendanai pelaksanaan otonomi daerah. Penelitian ini bertujuan untuk menghitung tingkat efektivitas dan kontribusi pajak daerah dan retribusi daerah terhadap Pendapatan Asli Daerah Kabupaten Kendal tahun 2017-2021. Metode pengumpulan data yang digunakan…
Penelitian Tugas Akhir ini berjudul Analisis Efektkfitas dan Kontribusi Pajak Reklame Terhadap Pendapatan Asli Daerah Kota Yogyakarta Tahun 2017-2021. Berdasarkan dari judul tersebut latar belakang dari penulisan Tugas Akhir ini adalah untuk mengetahui seberaoa besar presentase kontribusi pajak reklame terhadap pendapatan asli daerah Kota Yogyakarta untuk tahun 2017-2021. Dalam penyus…
Pajak Daerah dan Retribusi Daerah merupakan sumber pendapatan yang berkontribusi besar terhadap Pendapatan Asli Daerah. Tujuan dari penelitian Tugas Akhir ini adalah untuk mengukur tingkat efektivitas dan kontribusi penerimaan Pajak Daerah dan Retribusi Daerah terhadap Pendapatan Asli Daerah Kabupaten Semarang tahun 2017-2021. Metode pengumpulan data yang digunakan yaitu dokumentasi…
Pajak penerangan jalan merupakan salah satu pajak yang dipungut oleh pemerintah Kabupaten atau Kota yang memiliki potensi yang besar dalam penyumbang pendapatan daerah. Tujuan dari Tugas Akhir ini adalah untuk mengetahuiefektivitas dan kontribusi pajak penerangan jalan terhadap pendapatan pajak daerah kota Semarang tahun 2019-2021. Pengumpulan data diperoleh dengan cara wawancara dan …
Pajak Daerah merupakan salah satu komponen Pendapatan Daerah. Salah satu jenis Pajak Daerah yaitu Pajak Bumi dan Bangunan. Tujuan penulisan tugas akhir ini untuk mengetahui berapa besar efektivitas dan kontribusi penerimaan Pajak Bumi dan Bangunan terhadap Pajak Daerah Kabupaten Semarang. Metode pengumpulan data yang digunakan yaitu dokumentasi dan wawancara. Penulisan Tugas Akhir …
Pajak Daerah merupakan salah satu komponen Pendapatan Asli Daerah. Tujuan penulisan Tugas Akhir ini adalah untuk menghitung tingkat kontribusi penerimaan Pajak Daerah terhadap Pendapatan Asli Daerah yang dikelola BAPENDA Provinsi Jawa Tengah tahun 2019-2021 dan faktor-faktor yang menyebabkan belum tercapainya realisasi Pajak Daerah dalam meningkatkan Pendapatan Asli Daerah yang dikelola BAPENDA…