Mesin diesel TD 102F unit volvo truck NL 10 well test 4x1256 mengalami gejala kerusakan yang diindikasikan oleh turunnya level oli mesin, keluarnya asap putih dari sistem exhaust, suara bising dari overhead dan turunnya tenaga mesin. Pada indikasi tersebut, mesin diesel ini didiagnosa mengalami kerusakan komponen pada sekitar ruang bakar. Proses analisis overhaul dilakukan untuk menganalis keru…
Mesin pembuat pupuk organik granul ini merupakan mesin yang digunakan untuk membuat pupuk berbentuk butiran granul guna mempermudah penyimpanan pupuk dan nantinya akan lebih effisien dalam penggunaannya. Proses pembuatan pupuk organik granul diawali dengan pupuk kandang sebagai bahan pupuk organik yang sudah dikeringkan kemudian dihaluskan. Pupuk kandang yang sudah dihaluskan kemudian dibentuk …
Sistem Pneumatik pada unit Volvo Articulated Hauler A40E digunakan untuk Horn, Suspensi Kursi Operator, Differential Lock, Parking Brake dan Exhaust Brake. Tujuan dari tugas akhir ini adalah melakukan analisis terhadap gejala kerusakan yang ditemukan di lapangan, selanjutnya ditemukan kerusakan, penyebabnya, dan dilanjutkan dengan langkah - langkah perbaikannya. Metodologi yang digunakan melipu…
Di laboratorium teknik mesin Politeknik Negeri Semarang sudah terdapat alat uji tarik yang dapat digunakan untuk mengetahui kekuatan tarik suatu material, akan tetapi alat uji tarik tersebut selama ini belum dapat menampilkan grafik tegangan-regangan sehingga mahasiswa yang melakukan praktek tidak mengerti bentuk grafik dari benda yang diujikan. Oleh karena itu, tujuan dari Tugas Akhir ini adal…
Press tool sering digunakan untuk membuat suatu produk dari lembaran logam secara masal, karena dengan alat ini produk yang dihasilkan mempunyai bentuk yang seragam. Dengan alasan tersebut penulis memilih alternatif rancang bangun press tool pembentuk nampan alumunium dengan menggunakan metode press tool jenis simple press tool. Proses pengerjaan yang dilakukan meliputi piercing, lancing, dan d…
Mesin pengepress garam adalah mesin untuk mengepress garam yang telah dicrusher menjadi balok-balok garam (garam briket). Dalam industri kecil dan menengah banyak menggunakan mesin pengepress garam manual berpenggerak mesin diesel 25 HP yang harus dioperasikan dengan dua operator, dengan kapasitas mesin mencapai 357 pieces/jam dan tingkat keamanan masih rendah. Metode yang dilengkapi dalam pem…
Pemarutan singkong di dalam industri rumah tangga masih menggunakan alat pemarut yang terkadang kurang higienis terhadap kebersihannya dan biaya pengeluaran yang relatif besar. Mesin pemarut singkong ini dibuat untuk memecahkan masalah tersebut yang intinya membuat mesin pemarut singkong yang higienis yang layak untuk pengolahan bahan makanan, dan juga biaya yang dikeluarkan relatif lebih murah…
Singkong merupakan salah satu sumber makanan yang telah popular dan banyak tersebar luas di seluruh masyarakat Indonesia. Minat masyarakat Indonesia untuk mengkonsumsi olahan singkong sangat tinggi. Industri keripik mengalami hambatan pada produksinya, khususnya pada proses pencampuran bumbu keripik. Untuk mengatasi hambatan tersebut, maka dibutuhkan mesin pengaduk keripik yang mampu memproduk…
Tugas akhir ini memuat sistematika pembuatan struktur pencekam pada engine stand mesin volvo D6 89085. Mesin ini dibuat guna memberikan kemudahan dan kenyamanan saat kegiatan praktek pembongkaran maupun perbaikan mesin di Laboratorium Perawatan Jurusan Teknik Mesin Politeknik Negeri Semarang. Selama ini proses pembongkaran dan perbaikan mesin dilakukan secara manual, dengan alat engine stand in…
Beberapa industri kecil yang bergerak dibidang kerajinan plat logam dalam pembentukannya masih menggunakan metode tradisional seperti penempaan atau pemukulan secara berulang menggunakan palu, padahal efisiensi waktu, biaya, dan tenaga untuk berproduksi sangat di butuhkan agar menghasilkan produk yang maksimal dan pendapatan yang lebih baik. Oleh karena itu diperkenalkanlah salah satu alternati…