Tujuan dari Tugas Akhir ini adalah untuk menghitung tarif pemeriksaan radiologi berdasarkan biaya yang dikonsumsi berdasarkan tingkat aktivitas yang sesungguhnya dalam proses pemeriksaan menurut metode ABC (Activity Based Costing) serta untuk membandingkan antara perhitungan Perda No. 7 Taahun 2000 dengan perhitungan berdasarkan biaya yang dikonsumsi sesungguhnya dalam proses pemeriksaan menuru…
Aset tetap merupakan salah satu unsur dalam perusahaan yang memegang peranan penting. Setiap perusahaan yang mengakui suatu aset tetap harus memastikan manfaat yang akan diperoleh serta harus didasari oleh peraturan dan bukti yang jelas. Studi ini bertujuan untuk menganalisa perlakuan akuntansi atas kapitalisasi aset tetap PT PLN (Persero) APJ Yogyakarta yang dilakukan oleh PT PLN (Persero) …
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui bagaimana perhitungan, pelaporan serta penyetotan Pajak Pertambahan Nilai (PPN) pada PT. Nasmoco Salatiga dan melakukan perhitungan ulang terhadap Pajak Pertambahan Nilai pada PT. Nasmoco Salatiga sesuai tata cara perhitungan yang diatur didalam Undang-Undang. Metode yang penelitian yang digunakan antara lain metode pengumpulan data, metode perhitungan …
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui bagaimana perhitungan, pelaporan serta penyetotan Pajak Pertambahan Nilai (PPN) pada RSI Sultan Agung Semarang dan melakukan perhitungan ulang terhadap Pajak Pertambahan Nilai pada RSI Sultan Agung Semarang sesuai tata cara perhitungan yang diatur didalam Undang- Undang. Metode yang penelitian yang digunakan antara lain metode pengumpulan data, metode p…
Tujuan penulisan Tugas Akhir ini adalah menghitung dan membandingkan harga pokok produksi yang ada pada PT Nyonya Meneer Semarang yaitu Metode Tradisional dengan Metode Activity Based Costing untuk periode bulan Juni 2011. Metode yang digunakan dalam penulisan adalah metode diskripsi, metode eksposisi dan metode analisis perbandingan. Metode diskripsi digunakan dalam memberikan gambaran umum…
Pada Tugas Akhir ini penulis mengangkat judul “PERHITUNGAN PAJAK PERTAMBAHAN NILAI (PPN) PADA PT PHAPROS,Tbk TAHUN 2009”. Tugas Akhir ini bertujuan untuk mengetahui bagaimana perhitungan, penyetoran dan pelaporan Pajak Pertambahan Nilai (PPN) yang terutang PT Phapros,Tbk. Dalam penulisan Tugas Akhir ini penulis menggunakan beberapa metode pengumpulan data dengan objek yang dipakai adalah PT…
Pada Tugas Akhir ini penulis mengangkat judul “PERHITUNGAN PAJAK PENGHASILAN (Pph) PASAL 21 TAHUN 2009 pada PT TRANS MARGA JAWA TENGAH”. Tugas Akhir ini bertujuan untuk membandingkan antara teori dalam Undang-Undang Perpajakan khususnya tentang Pajak Penghasilan Pasal 21 dengan hasil perhitungan Pajak Penghasilan Pasal 21 pada PT. Trans Marga Jawa Tengah. Dalam penulisan Tugas Akhir ini pen…
Tujuan penulisan Tugas Akhir ini adalah untuk membandingkan dua metode pengakuan pendapatan kontrak pembangunan jangka panjang yaitu Metode Persentase Penyelesaian dan Metode Kontrak Selesai yang nantinya akan menghasilkan perhitungan laba yang berbeda. PT Pembangunan Perumahan (Persero) Tbk merupakan kontraktor yang banyak menerima proyek pembangunan jangka pendek dan jangka panjang. …
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui bagaimana perhitungan besarnya Pajak Pertambahan Nilai dari transaksi pembelian dan penjualan yang terjadi selama tahun 2008 dan bagaimana perusahaan akan melakukan penyetoran dan pelaporan PPN yang terutang serta melaporkan di Laporan Keuangan PT Phapros,Tbk Semarang untuk tahun 2008. Metode penelitian yang digunakan berisi uraian tentang data yang dib…
Dalam penentuan harga pokok produk, Conventional Costing Method kurang sesuai lagi untuk diterapkan di era teknologi yang modern seperti ini. Karena metode ini mempunyai beberapa kelemahan, diantaranya adalah informasi biaya yang terdistorsi. Distorsi timbul karena adanya ketidakakuratan dalam pembebanan biaya, sehingga mengakibatkan kesalahan penentuan biaya, pembuatan keputusan, perencanaan, …