Penelitian ini bertujuan untuk merumuskan strategi pengembangan usaha pada usaha jasa boga di Kecamatan Tembalang Kota Semarang. Penelitian ini merupakan penelitian deskriptif kualitatif dengan pengumpulan data melalui wawancara, kuesioner, dan observasi. Analisis data menggunakan matriks IFE, EFE, CPM, IE, SWOT, dan QSPM. Total skor tertimbang matriks IFE sebesar 2,875 dan matriks EF…
Penelitian ini bertujuan untuk mengidentifikasi kekuatan, kelemahan, peluang, dan ancaman yang dimiliki oleh PR Rajan Nabadi serta merumuskan strategi usaha yang tepat bagi perusahaan dalam kondisi lingkungannya guna mencapai tujuan perusahaan. Pengumpulan data melalui wawancara, kuesioner, dan studi dokumentasi. Penelitian ini menggunakan teknik analisis data yang terdiri dari IFE, E…
Penelitian ini bertujuan merumuskan strategi pengembangan usaha yang dapat diterapkan bagi UMKM Premium Plus Laundry. UMKM yang menjadi objek penelitian adalah UMKM Premium Plus Laundry yang memproduksipakaian, seprei, celana, dan kebutuhan sandang lainya. Analisis data menggunakan matriks IFE, EFE, IE, SWOT dan QSPM. Hasil skor yang diperoleh melalui matriks IFE adalah 2,94 dan matriks…
Penelitian ini merupakan penelitian deskriptif kualitatif yang bertujuan merumuskan strtategi bisnis pada Surya Boutique Hotel Semarang. Pengumpulan data melalui observasi, wawancara, dan kuesioner. Analisis data dilakukan menggunakan IFE, EFE, CPM, SWOT, dan QSPM yang menunjukkan hasil skor tertimbang IFE sebesar 2,644, skor tertimbang EFE sebesar 3,258, dan skor CPM sebesar 3,023 ya…
Penelitian ini merupakan penelitian deskriptif dengan pendekatan kualitatif yang bertujuan untuk merumuskan strategi usaha pada Coffee Shop di Kecamatan Tembalang, Kota Semarang. Pengumpulan data dilakukan melalui wawancara, kuesioner, dan observasi. Analisis data menggunakan Matriks IFE, EFE, IE, SWOT, dan QSPM yang menunjukkan hasil skor tertimbang IFE sebesar 2,691 dan skor tertimb…
Penelitian ini bertujuan untuk mendapatkan bukti empiris tentang Pengaruh Pengetahuan Perpajakan, Sosialisasi Perpajakan, Kesadaran Wajib Pajak, Sanksi Pajak, Dan Penerapan E- Samsat Terhadap Kepatuhan Wajib Pajak Dalam Membayar Pajak Kendaraan Bermotor. Jenis penelitian ini menggunakan pendekatan kuantitatif. Sampel dalam penelitian ini sebanyak 100 responden dengan teknik Random S…
Dua tahun terakhir, pertumbuhan pendapatan Pos Indonesia rendah dibanding perusahaan pengiriman lain. Mayoritas keluhan konsumen diakibatkan keterlambatan barang dan barang gagal terkirim. Dibanding perusahaan pengiriman lain, harga pengiriman Pos Indonesia lebih murah dengan estimasi waktu pengiriman yang sama. Persepsi harga dan ketepatan waktu pengiriman menjadi penentu keputusan pembelian …
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh Kualitas Layanan dan Persepsi Harga pada Loyalitas Pelanggan perusahaan jasa ekspedisi muatan kapal laut PT Arindo Jaya Mandiri. Penelitian ini menggunakan pendekatan kuantitatif, populasi dalam penelitian ini adalah seluruh pelanggan perusahaan jasa ekspedisi muatan kapal laut PT Arindo Jaya Mandiri yang telah menggunakan jasa lebih …
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui persepsi harga dan hairdressing services quality terhadap kepuasan pelanggna Boho Room Barbershop. Pengumpulan data dalam penelitian ini menggunakan observasi, wawancara dan kuesioner via Google Form. Jumlah sampel yang digunakan yaitu sebesar 67 orang dengan kriteria pelanggan yang pernah menggunakan layanan jasa Boho Room Barbershop dalam …
Heat exchanger adalah alat yang digunakan untuk memindahkan panas dari sistem ke sistem lain tanpa perpindahan massa. Tujuan dari tugas akhir ini adalah mengetahui pengaruh variasi pipa annular polos, annular berulir, annular berulir kawat terhadap performansi heat exchanger. Performansi heat exchanger diwakili dengan nilai efektivitas. Pada pengujian ini diberlakukan variasi debit fl…