Tujuan penulisan tugas akhir ini adalah merancang aplikasi sistem informasi akuntasi yang dapat diterapkan oleh Toko Barokah untuk membantu pengelolaan dan penyusunan laporan keuangan agar lebih cepat, akurat, dan terkini. Pembuatan program aplikasi sistem pelaporan keuangan ini menggunakan Microsoft Visual Basic 6.0. Data yang digunakan sebagai dasar pembuatan aplikasi adalah data prim…
Tujuan Tugas Akhir ini adalah untuk mengetahui kinerja keuangan KPRI Bhakti Praja melalui perhitungan rasio likuiditas, solvabilitas, rentabilitas dan aktivitas. Pada penelitian ini menggunakan 4 Rasio keuangan. Perhitungan rasio likuiditas tiap tahunnya mengalami penurunan yaitu sebesar 126,05%, 124,72% dan 123,24. Rasio solvabilitas pada tahun 2012 mengalami kenaikan dibandingkan tahun 2011 y…
Tugas akhir ini bertujuan untuk mengetahui kinerja keuangan daerah Provinsi Jawa Tengah dalam mengatur dan mengurus kepentingan daerahnya. Sehingga dalam penulisan tugas akhir ini dapat digunakan untuk mengetahui tingkat kinerja Pemerintah Provinsi Jawa Tengah dalam mengatur dan mengurus daerahnya. Metode penulisan menggunakan metode deskripsi dan metode eksposisi. Laporan yang digunakan dalam …
Koperasi diharapkan mampu berkembang sebagai badan usaha yang sehat dan kuat, sehingga dapat mensejahterakan anggotanya. Untuk memahami kondisi keuangan koperasi diperlukan suatu penilaian kinerja keuangan dengan menggunakan analisis rasio keuangan. Tugas Akhir ini bertujuan untuk mengetahui kinerja keuangan KPRI Tirta Sakti berdasarkan standar penilaian koperasi yaitu PerMen Koperasi dan UKM N…
Laporan keuangan merupakan hasil akhir dari proses akuntansi yang digunakan sebagai dasar pertimbangan penentuan kebijakan atau pengambilan keputusan perusahaan untuk periode yang akan datang. Standar yang digunakan untuk menyusun laporan keuangan untuk entitas yang tidak memiliki akuntabilitas publik atau dengan kata lain belum go public seperti koperasi yaitu SAK ETAP. Tujuan dari Tuga…
Tujuan dari Tugas Akhir ini untuk menyusun laporan keuangan Koperasi Simpan Pinjam Karya Mandiri tahun 2012 berdasarkan SAK ETAP. Tugas Akhir ini menggunakan data primer berupa sejarah berdirinya koperasi dan visi misi koperasi, data sekunder berupa struktur organisasi, daftar aset dan laporan keuangan koperasi, data kuantitatif berupa laporan keuangan dan daftar aset tetap. Metode yang digunak…
Laporan Arus Kas adalah laporan yang didalamnya berisi informasi tentang arus penerimaan dan pengeluaran kas perusahaan dalam suatu periode akuntansi. Laporan Arus Kas mempunyai dua metode penyajian yakni metode langsung dan metode tidak langsung, dan diklasifikasikan menurut aktivitas operasi, aktivtas investasi dan aktivitas pendanaan. Tujuan utama penyusunanTugas Akhir ini adalah untuk menyu…
Tugas Akhir ini bertujuan untuk menentukan kinerja keuangan di Primkop. Polrestabes Semarang melalui perhitungan rasio likuiditas, solvabilitas, rentabilitas, dan aktivitas selama tahun 2011 sampai 2013 yang diukur menggunakan Peraturan Menteri Negara Koperasi dan Usaha Kecil Menengah Republik Indonesia Nomor: 06/Per/M.KUKM/V/2006 tentang Standar Pedoman Penilaian Koperasi Berprestasi.…
Analisis rasio kinerja keuangan pada koperasi adalah sebuah penilaian kesehatan dengan memberikan sebuah predikat penilaian kesehatan yaitu Tidak Sehat, Kurang Sehat, Cukup Sehat, atau Sehat. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui tingkat kesehatan Koperasi Jasa Keuangan Syariah ASABA berdasarkan Peraturan Menteri Negara Koperasi dan UKM Republik Indonesia, Nomor: 35.3/Per/M.KUKM/X/2007 tent…
Laporan keuangan adalah hasil akhir dari proses akuntansi dimana laporan tersebut berguna bagi perusahaan sebagai pedoman untuk menyusun kebijakan tahun berikutnya. Standar yang digunakan untuk perusahaan yang bukan go public atau masih dalam skala kecil dan menengah umumnya adalah Standar Akuntansi Keuangan Entitas Tanpa Akuntabilitas Publik (SAK ETAP). CV SINAR UTAMA belum menyusun laporan k…