Antena Mikrostrip merupakan antena berdimensi kecil yang sampai saat ini masih terus dikembangkan dengan berbagai kegunaan. Antena mikrostrip tersusun atas 3 elemen yaitu patch atau peradiasi yang berfungsi meradiasikan gelombang elektromagnetik ke udara, lalu ground plane atau elemen petanahan yang berfungsi sebagai reflector gelombang elektromagnetik, dan elemen substrat yang merupakan bahan …
Antena mikrostrip adalah jenis antena dengan ukuran yang kecil, terdiri dari beberapa komponen, seperti patch, substrat, dan groundplane, yang membentuk saluran transmisi. Karakteristik antena mikrostrip dipengaruhi oleh sifat substrat yang digunakan. Oleh karena itu, bahan yang digunakan untuk substrat harus memiliki keunggulan yang berbeda dibandingkan dengan substrat konvensional, seperti su…
Antena mikrostrip merupakan antena yang berdimensi kecil dan tersusun dari strip konduktor yang berada diatas substrat yang merambatkan gelombang elektromagnetik serta pada sisi lain digunakan sebagai bidang ground (ground plane). Substrat mempengaruhi karakteristik antena mikrostip, maka dari itu bahan penyusun substrat harus memiliki kelebihan tersendiri dibanding substrat pada umumnya sepert…