Penelitian ini bertujuan untuk menguji signifikansi pengaruh profitabilitas, reputasi KAP, jenis industri dan leverage terhadap audit report lag, baik secara simultan maupun parsial pada perusahaan-perusahaan yang listing di Daftar Efek Syariah (DES). Populasi penelitian ini adalah perusahaan yang listing di Daftar Efek Syariah (DES) dari tahun 2010 hingga 2014. Jumlah sampel yang diambil deng…
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui hubungan antara mekanisme Good Corporate Governance yang terdiri dari Ukuran Komite Audit, Komite Audit Independen, Rapat Komite Audit, Kompetensi Anggota Komite Audit, Ukuran Dewan Direksi, dan Ukuran Komisaris Independen serta Ukuran KAP, Profitabilitas dan Ukuran Perusahaan yang menjadi variabel kontrol terhadap Audit Report Lag pada Perusaha…