Harga pokok produksi merupakan salah satu data yang dipertimbangkan perusahaan dalam menentukan harga jual produk. Perusahaan akan kesulitan dalam menentukan harga jual produknya jika tidak mengetahui berapa harga pokok produksinya. Tujuan penelitian ini adalah untuk menghitung dan membandingkan harga pokok produksi pada Industri Kerupuk Rahayu Semarang dengan menggunakan metode harga pokok pro…
Penelitian Tugas Akhir ini bertujuan untuk mengetahui perhitungan harga pokok produksi jika menggunakan metode Activity Based Costing pada PT. Hartco Utama. Selain itu juga untuk mengetahui perbandingan perhitungan harga pokok produksi yang dilakukan perusahaan dengan metode Activity Based Costing. Penentuan harga pokok produksi adalah cara perhitungan harga pokok suatu barang mulai dari baran…