Setiap manusia menginginkan efisiensi terhadap teknologi yang berkembang di lingkungan mereka termasuk pada rumah mereka. Tidak hanya efisien, alat elektronik pada rumah juga diharapkan mudah dikontrol agar mengurangi tingkat pemborosan dan meningkatkan keamanan. Oleh karena itu, diperlukan suatu sistem yang dapat mengendalikan alat elektronik pada rumah dan juga bisa dijalankan secara otomatis…
Pemantauan dari penggunaan energi merupakan salah satu upaya manusia untuk menjaga ketersediaan energi di bumi, sehingga penggunaan energi yang berlebihan akan dapat dihindari dan penggunaan energi tersebut akan semakin tepat guna. Untuk itulah, pada tugas akhir ini dibuat sebuah sistem pemantauan energi listrik secara real time, mulai dari sistem perangkat keras yang berfungsi untuk mengakui s…