Laporan keuangan merupakan hasil akhir dari proses akuntansi yang digunakan sebagai dasar pertimbangan penentuan kebijakan atau pengambilan keputusan perusahaan untuk periode yang akan datang. Standar yang digunakan untuk menyusun laporan keuangan untuk entitas yang tidak memiliki akuntabilitas publik atau dengan kata lain belum go public seperti koperasi yaitu SAK ETAP. Tujuan dari Tuga…
Tujuan dari Tugas Akhir ini untuk menyusun laporan keuangan Koperasi Simpan Pinjam Karya Mandiri tahun 2012 berdasarkan SAK ETAP. Tugas Akhir ini menggunakan data primer berupa sejarah berdirinya koperasi dan visi misi koperasi, data sekunder berupa struktur organisasi, daftar aset dan laporan keuangan koperasi, data kuantitatif berupa laporan keuangan dan daftar aset tetap. Metode yang digunak…