Penelitian ini mengambil studi kasus pada PT Emas Jaya Sejahtera yang merupakan perusahaan jasa penerimaan atau pengiriman barang ekspor impor. Penelitian ini bertujuan untuk menentukan target penjualan, target laba, dan proyeksi cost volume profit menggunakan cost volume profit analysis jika PT Emas Jaya Sejahtera mengikuti peningkatan kegiatan operasional setelah pencabutan wabah covid-19 yan…
Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis faktor-faktor yang mempengaruhi Pertumbuhan Laba pada Bank Umum Syariah di Indonesia periode 2018-2022 baik secara simultan maupun parsial. Populasi dalam penelitian ini adalah seluruh Bank Umum Syariah di Indonesia sebanyak 13 (tiga belas) bank, sedangkan sampel dalam penelitian ini adalah 10 (sepuluh) Bank Umum Syariah di Indonesia periode 2018-202…
Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis signifikansi pengaruh Capital Adequacy Ratio (CAR), Non Performing Financing (NPF), Financing to Deposit Ratio (FDR) dan Biaya Operasional Terhadap Pendapatan Operasional (BOPO) Terhadap Pertumbuhan Laba pada Bank Umum Syariah di Indonesia periode 2018-2022 baik secara simultan maupun parsial. Populasi dalam penelitian ini adalah seluruh Bank Umum Sy…
Linda Afifatun, “Peran Ukuran Perusahaan dalam Memoderasi Pengaruh Profitabilitas, Pertumbuhan Laba, Leverage, dan Likuiditas Terhadap Kualitas Laba (Studi Empiris pada Perusahaan Sektor Energi yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia (BEI) Periode 2020-2022)”, Skripsi Jurusan Akuntansi Politeknik Negeri Semarang, dibawah bimbingan Dra. Sugiarti, M.Si. dan Rani Raharjanti, S.E., M.Si., Juli 2…
ABSTRAK Olivia Novitasari, “Perencanaan Laba Dengan Metode Cost Volume Profit (CVP) Pada Sentra Kulit Lunpia Semarang”, Skripsi Jurusan Akuntansi Politeknik Negeri Semarang, di bawah bimbingan Siti Arbainah, S.E., M.M. dan Ardian Widianto, S.E, M.Si.Ak., CA. Analisis Cost Volume Profit adalah metode perencanaan laba untuk jangka pendek yang mendasar pada perhitungan dampak perubahan bia…
Analisis perencanaan laba yang dapat dilakukan salah satunya dengan menggunakan metode Cost Volume Profit (CVP). Analisis cost volume profit merupakan metode untuk menganalisis bagaimana keputusan operasi dan keputusan pemasaran mempengaruhi laba bersih, berdasarkan pemahaman tentang hubungan antara biaya variabel, biaya tetap, harga jual per unit, dan tingkat output.Penelitian ini bertujuan …
Kris Damarsari Puspaningrum, “Analisis Pengaruh Current Ratio, Debt to Assets Ratio, Total Assets Turnover, Return on Equity, dan Net Profit Margin terhadap Pertumbuhan Laba dengan Ukuran Perusahaan sebagai Variabel Moderating pada Perusahaan Subsektor Makanan dan Minuman yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia (BEI) Periode 2018 – 2022”, Skripsi DIV Jurusan Akuntansi Politeknik Negeri Sem…
Penelitian ini dilatarbelakangi oleh adanya kemungkinan upaya manajemen laba yang dilakukan melalui pemanfaatan celah dari sistem pencatatan akrual, dapat menyesatkan investor dan kreditor dalam pengambilan keputusan, jika manajemen laba tersebut dipengaruhi oleh perilaku oportunistik manajer. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengukur besarnya dan menganalisis pola manajemen laba akrual …
Pandemi Covid-19 sangat mempengaruhi kondisi masyarakat di seluruh bidang usaha. Hampir semua usaha mengalami penurunan penjualan akibat melemahnya daya beli masyarakat. Dalam menghadapi pandemi ini diperlukan penanganan dan pengelolaan yang baik dari manajemen dengan menetapkan tujuan dan membentuk perencanaan, khususnya perencanaan laba. Perencanaan bisa menggunakan analisis biaya…
Tujuan dari penelitian ini adalah untuk menganalisis pengaruh total quality management (TQM) terhadap laba yang dimoderasi oleh kinerja UMKM pasca pandemi COVID-19. Penelitian dilakukan pada UMKM sektor kuliner makanan siap saji di kecamatan Mranggen Demak. Variabel bebas dari penelitian ini adalah total quality management dan kinerja, variabel dependen adalah laba dan terdapat satu …