Semakin bertambahnya zaman, semakin banyak orang-orang yang mulai meninggalkan budaya-budaya lama Indonesia, salah satunya adalah cerita rakyat Malin Kundang. Hal ini disebabkan oleh semakin banyak orang yang menyadari akan pentingnya era moderen dan globalisasi, padahal Cerita-cerita rakyat Indonesia sangat penting untuk dilenstarikan karena merupakan salah satu identitas bangsa Indonesia itu …