Penelitian ini berusaha untuk menganalisis tingkat market power serta determina market power perbankan syariah di Indonesia dengan menggunakan pendekatan Bresnahan-Lau model. Market power perbankan syariah diukur dengan menggunakan total pembiayaan bank syariah. Variabel independen yang digunakan yaitu Equivalent Rate (ER), Sertifikat Bank Indonesia Syariah 3 bulan (SBIS3), Jumlah Kantor Cabang…
Dampak krisis keuangan telah menjadi subyek utama pada pembahasan dalam forum ekonomi nasional dan internasional karena pengaruh yang telah ditimbulkan oleh lembaga keuangan sebagai konsekuensi dari efektivitas financial intermediation. Berawal dari kehancuran sistem perbankan pada masa transisi ekonomi, kemudian muncul gagasan untuk menyelidiki faktor kunci keberhasilan (key success factor) da…
Fenomena pertumbuhan perbankan syariah di seluruh dunia melibatkan berbagai isntrumen dan institusi. Baru-baru ini, perbankan syariah secara signifikan memeperluas jaringannya, dan telah mampu memobilisasi sejumlah besar dana dan meningkatkan banyak usaha ekonomi. Mengingat perilaku unik dari bank syariah dan keterlibatannya dalam aktifitas ekonomi dan sosial, selalu terdapat pertanyaan mengena…