Pengelolaan shift dalam Stasiun Pengisian Bahan Bakar Umum (SPBU) Universitas Diponegoro menjadi kurang efisien dan menyita waktu, karena masih dilakukan dengan cara yang konvensional. Oleh karena itu, diperlukan solusi untuk mengatasi masalah tersebut yaitu Sistem Manajemen Shift SPBU. Sistem Manajemen Shift SPBU berbasis ini merupakan sistem yang berfungsi untuk memudahkan dalam pen…
Sistem Informasi Absensi yang berbasis fingerprint merupakan sebuah sistem yang didalamnya disediakan dengan konsep utama “web server” yang diperuntukan bagi Dosen dan Mahasiswa, namun sistem ini bersifat fleksibel dan dinamis, yaitu sistem tetap dapat digunakan berbasis desktop, maupun dikembangkan berbasis mobile sekalipun. Saat ini banyak yang telah mengimplementasikan mesin fingerprint …
Jaringan sensor nirkabel adalah teknologi nirkabel yang terdiri dari kumpulan node sensor yang tersebar di suatu area tertentu. Potensi jaringan sensor nirkabel dalam bidang teknologi misal dalam monitoring suhu pada alat pengering gabah. Maka dari itu perlu dilakukan monitoring suhu dan kelembaban pada alat tersebut guna menghasilkan gabah yang berkualitas baik yang tentunya akan berpengaruh p…