Tugas Akhir ini bertujuan untuk mengetahui perlakuan akuntansi pendapatan yang meliputi pengakuan, pengukuran, dan penyajian pendapatan pada Badan Pengelola Pendapatan Daerah Provinsi Jawa Tengah. Metode pengumpulan data yang digunakan adalah metode wawancara dan metode dokumentasi. Metode penulisan Tugas Akhir ini adalah metode deskriptif dan metode eksposisi. Metode deskriptif digun…
Tugas Akhir ini bertujuan untuk mengetahui perlakuan akuntansi pendapatan daerah serta mengetahui bagaimana pencatatan, pelaporan dan pengelolaan pendapatan daerah terhadap kesesuaian dengan peraturan yang berlaku. Perlakuan akuntansi pendapatan merupakan salah satu faktor yang penting sebagai dasar dalam pengukuran, pencatatan, pengungkapan dan penyajian laporan keuangan pemerintah daerah. Ket…