Penelitian ini bertujuan untuk menentukan struktur modal optimal yang dapat memaksimalkan nilai perusahaan pada perusahaan sektor makanan dan minuman yang terdaftar di BEI tahun 2017-2021. Teknik pengambilan sampel dilakukan dengan teknik purposive sampling. Berdasarkan dari kriteria pengambilan sampel, maka didapatkan 9 perusahaan sektor makanan dan minuman yang terdaftar di BEI yang…
Keberlangsungan hidup perusahaan dapat dilihat dari kinerja keuangan yang dapat diukur dengan rasio profitabilitas. Rasio profitabilitas memberikan gambaran efektifitas manajemen dalam melaksanakan kegiatan perusahaan. Tujuan utama dari penelitian ini adalah untuk menjelaskan pengaruh Struktur Modal dan Modal Intelektual terhadap Kinerja Keuangan PT Smartfren Telecom Tbk tahun 2010-…