Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui penerapan program Customer Relationship Management (CRM) di PT Sun Star Motor Banyumanik, dengan tujuan mendeskripsikan peran CRM, implementasi CRM, keuntungan dan kerugian implementasi CRM, hambatan dan solusi implementasi CRM pada PT Sun Star Motor Banyumanik. Metode pengumpulan data adalah wawancara, observasi, dokumentasi, dan studi pustaka…
Laporan arus kas merupakan laporan yang menyajikan informasi yang relevan tentang penerimaan dan pengeluaran kas dari aktivitas operasi, aktivitas investasi, dan aktivitas pendanaan pada periode tertentu.Tugas Akhir ini bertujuan untuk menyusun Laporan Arus Kas dengan menggunakan metode langsung dan metode tidak langsung melalui pendekatan kertas kerja, menghitung arus kas bebas, dan menganalis…
Absensi merupakan salah satu hal yang penting bagi perusahaan, terutama untuk meningkatkan kedisiplinan serta kinerja para karyawan. PT Berkah Jaya Lestarindo (BJL) merupakan perusahaan yang bergerak dalam jasa transportasi dan pelayaran. Proses pencatatan absensi karyawan di PT BJL saat ini menggunakan mesin Absensi sidik jari. Semua karyawan yang masuk harus melakukan absensi sidik jari di ka…
M.Maulana Malik, “Analisis Strategi Pengembangan Bisnis pada Umkm Fotokopi di Kecamatan Gajahmungkur Kota Semarang Menggunakan Pendekatan EFE, IFE, IE, SWOT dan QSPM Matriks”, Skripsi Jurusan Akuntansi Politeknik Negeri Semarang, di bawah bimbingan Dra. Tutik Dwi Karyanti. M.Si.Akt. dan Musyafa Al Farizi, SE., M.Si., Agustus 2023, 77 halaman. Penelitian ini adalah penelitian deskriptif…
Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis potensi financial distress dengan menggunakan model Zmijewski X-Score pada Perusahaan Sub Sektor Farmasi yang Terdaftar di BEI Tahun 2018-2022. Populasi dalam penelitian ini adalah Perusahaan Sub Sektor Farmasi yang Terdaftar di BEI Tahun 2018-2022. Sampel dipilih menggunakan teknik purposive sampling dan diperoleh 10 perusahaan sebagai sampel. Da…
Laporan keuangan bagi UMKM merupakan sebuah informasi yang penting untuk mengetahui hasil kinerja operasi usahanya. Tujuan dari penelitian ini adalah mengidentifikasi transaksi dan melakukan penyusunan laporan keuangan pada UMKM berdasarkan Standar Akuntansi Keuangan Entitas Mikro, Kecil, dan Menengah (SAK EMKM). Objek penelitian yaitu UMKM Peci Abbas Production yang bergerak di bidan…
Tujuan dari penulisan Tugas Akhir ini adalah untuk mengetahui perhitungan pajak penghasilan badan yang dilakukan oleh CV RMC Monocoat Indonesia dan Undang-Undang Nomor 36 tahun 2008 Tentang Pajak Penghasilan. Metode yang digunakan untuk pengumpulan data adalah wawancara kepada bagian administrasi dan keuangan untuk mengetahui informasi perpajakan dari CV RMC Monocoat Indonesia, serta …
Laporan keuangan merupakan hasil akhir dari proses akuntansi berupa informasi keuangan entitas pada periode tertentu yang bermanfaat bagi para penggunanya untuk mengambil keputusan. Tugas akhir ini bertujuan untuk mengidentifikasi kondisi keuangan UMKM Pabrik Tahu Bapak Slamet dan menyajikan laporan keuangan tahun 2021 sesuai dengan SAK EMKM. Pengumpulan data dilakukan dengan metode w…
This research is a descriptive research with a qualitative approach. This study aims to formulate a business development strategy that can be applied to UMKM Minum that are the object of research are UMKM Minum which produce various flavored beverage products. Data analysis used IFE, EFE, IE, SWOT and AHP matrix. The score obtained through the IFE matrix is 3.37 and the EFE matrix is …
Efektivitas dan kontribusi penerimaan pajak dapat menjadi salah satu indikator kinerja di Badan Pengelola Pendapatan Daerah Provinsi Jawa Tengah. Penerimaan pajak disebut efektif jika penerimaannya sesuai dengan potensi yang sebenarnya. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui efektivitas penerimaan PKB dan BBNKB berdasarkan target pajak dan kontribusinya terhadap pendapatan…