Pemotongan pelat yang cukup tebal untuk praktek pengelasan di workshop Teknik Mesin Politeknik Negeri Semarang harus menggunakan mesin potong Hydracut. Sedangkan jika mesin potong Hydracut rusak, hanya ada mesin gergaji yang menjadi sarana alternatif. Penggunaan mesin gergaji kurang efektif dan efisien karena membutuhkan waktu yang lebih lama untuk proses pemotongan. Oleh sebab itu dirancanglah…