Penelitian ini dilakukan dengan tujuan untuk menganalisis kinerja keuangan Dinas Pertanian dan Pangan Kabupaten Kebumen tahun 2021 dan 2022 menggunakan pendekatan value for money dan keserasian. Metode yang digunakan adalah deskriptif kualitatif. Data diperoleh dengan mengumpulkan laporan realisasi anggaran dan laporan kinerja instansi pemerintah. Hasil penelitian menunjukan bahwa kinerja keua…
Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis pengaruh penerapan standar akuntansi pemerintahan, kompetensi sumber daya manusia, dan pemanfaatan teknologi informasi terhadap kualitas laporan keuangan pemerintah daerah pada Dinas Pusdataru Provinsi Jawa Tengah. Jenis penelitian ini menggunakan pendekatan kuantitatif. Sampel dalam penelitian ini sebanyak 28 responden dengan teknik purposive samplin…
M.Maulana Malik, “Analisis Strategi Pengembangan Bisnis pada Umkm Fotokopi di Kecamatan Gajahmungkur Kota Semarang Menggunakan Pendekatan EFE, IFE, IE, SWOT dan QSPM Matriks”, Skripsi Jurusan Akuntansi Politeknik Negeri Semarang, di bawah bimbingan Dra. Tutik Dwi Karyanti. M.Si.Akt. dan Musyafa Al Farizi, SE., M.Si., Agustus 2023, 77 halaman. Penelitian ini adalah penelitian deskriptif…
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pencapaian efektivitas 11 (sebelas) fungsi SDM di Perumda Air Minum “Tirta Moedal” Kota Semarang. Penelitian ini merupakan penelitian deskriptif kualitatif. Populasi penelitian ini adalah seluruh karyawan Perumda Air Minum “Tirta Moedal” Kota Semarang yang berjumlah 389 orang. Teknik sampling yang digunakan adalah metode slovin. Teknik pengumpul…
Penelitian ini merupakan penelitian deskriptif melalui pendekatan kualitatif yang dilaksanakan agar dapat merumuskan strategi bisnis pada PT Tunas Antarnusa Muda Kargo Cabang Semarang. Metode yang digunakan dalam mengumpulkan data melalui wawancara, kuesioner, dan observasi. Teknik analisis data dilaksanakan menggunakan Matriks IFE, Matriks EFE, Matriks IE, Matriks SWOT, dan QSPM yang menghasil…
Eni Dwi Lestari “Analisis Determinan Kualitas Laporan Keuangan Satuan Kerja Perangkat Daerah (SKPD) Dinas Kesehatan Kabupaten Temanggung”. Skripsi Sarjana Terapan Akuntansi Manajerial Jurusan Akuntansi Politeknik Negeri Semarang, di bawah bimbingan Marliyati, S.E., M.Si., Akt. dan Musyafa Al Farizi, S.E., M.Si, Agustus 2023, 82 halaman. Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis pengaru…
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui: pengaruh akuntabilitas terhadap kinerja keuangan di Pemerintah Daerah Kecamatan Genuk Kota Semarang, pengaruh transparansi terhadap kinerja keuangan di Pemerintah Daerah Kecamatan Genuk Kota Semarang, pengaruh akuntabilitas terhadap kinerja keuangan dengan profesionalisme sebagai variabel moderasi pada Pemerintah Daerah Kecamatan Genuk Kota Semarang, s…
Kesejahteraan masyarakat diiringi adanya peningkatan pemberdayaan daerah terutama bidang ekonomi. Pemberdayaan ekonomi desa salah satunya dengan berjalannya BUMDes berdasarkan kebutuhan dan potensi desa. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui bagaimana peran dan faktor pendukung maupun faktor penghambat Badan Usaha Milik Desa dalam pemberdayaan ekonomi masyarakat di Desa Jatimulyo. Metode pe…
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui efektivitas fungsi produksi pada PT. Arindo Garmentama. Selain itu penelitian ini juga bertujuan untuk mengidentifikasi kelemahan yang terjadi dalam pencapaian efektivitas fungsi produksi dan diberikan saran tindakan perbaikan yang dapat dilakukan PT Arindo Garmentama di masa yang akan datang atas temuan yang diidentifikasi. Penelitian ini disusun melal…