Perkembangan dunia pariwisata saat ini semakin hari semakin meningkat, menuntut para pengelola wisata untuk menciptakan strategi pemasaran pariwisata yang tepat untuk memenangkan persaingan. Munculnya berbagai obyek wisata baru menyebabkan ketatnya persaingan dunia wisata. Salah satunya Dinas Kepemudaan, Olahraga, dan Pariwisata Kabupaten Pati merupakan unsur pelaksana urusan pemerintahan yang…
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh Kepuasan Pelanggan dan Persepsi Kualitas terhadap Retensi Pelanggan yang menggunakan Aplikasi Mobile McDonald’s di McDonald’s Ciputra Kota Semarang. Penelitian ini menggunakan pendekatan kuantitatif. Populasi dalam penelitian ini adalah pelanggan yang melakukan pembelian minimal satu kali menggunakan aplikasi pada McDonalds Ciputra Kota Sem…
Angelique Jihan Indiratisa, “Penerapan Sistem Pengendalian Intern terhadap Pemberian Kredit Cepat Aman (KCA) pada PT Pegadaian (Persero) Area Semarang”, Tugas Akhir D3 Akuntansi Politeknik Negeri Semarang, di bawah bimbingan Nikmatuniayah, S.E., M.Si.Akt. dan Novitasari Eviyanti, S.E., M.Acc., Juli 2023, 94 halaman. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui apakah penerapan sist…
Perkembangan lapangan usaha mengalami pertumbuhan setiap tahun, salah satunya bidang jasa pengiriman atau logistik di Indonesia untuk berkembang dengan pesat. Perusahaan dituntut untuk membuat strategi pemasaran agar dapat bersaing di kancah nasional maupun internasional. Salah satu langkah yang dapat dilakukan yaitu dengan meningktakna kualitas layanan dan pengalaman pelanggan agar customer me…
Efektivitas dan Kontribusi penerimaan pajak dapat digunakan menjadi salah satu indikator kinerja pada Badan Pengelolaan Keuangan dan Pendapatan Daerah Kabupaten Sragen. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui tingkat efektivitas penerimaan Pajak Bumi dan Bangunan berdasarkan target pajak dan kontriibusi terhadap pajak daerah di Kabupaten Sragen. Metode pengumpulan data yang digunakan…
Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis pengaruh social media marketing dan online customer review terhadap impulse buying e-commerce Shopee oleh generasi Z. Teknik pengumpulan data dalam penelitian ini menggunakan kuesioner dan studi pustaka. Kuesioner dalam penelitian ini menggunakan skala semantik dengan rentang nilai 1-5. Sampel dalam penelitian ini sebanyak 150 orang generasi Z di Se…
Tujuan utama dari studi ini adalah untuk mengetahui korelasi antara keseimbangan kerja-hidup dan dukungan organisasi terkait kinerja karyawan di divisi produksi PT. Sahabat Unggul International. Metode pengumpulan data yang digunakan meliputi kuesioner, wawancara, dan tinjauan literatur yang mendalam. Teknik pengambilan sampel yang digunakan adalah teknik convenience sampling, menghasilkan ukur…
Penelitian ini bertujuan untuk menguji faktor-faktor yang mempengaruhi pembinaan dan pinjaman modal terhadap pengembangan usaha mitra binaan yang berbentuk UMKM. Faktor penentu yang dipertimbangkan adalah pembinaan dan pinjaman modal. Penelitian ini menggunakan metode pengumpulan data menggunakan kuesioner yang dibagikan kepada 58 mitra binaan program kemitraan PT Telkom Indonesia Divisi Region…
PT Reza Karya Abadi merupakan perusahaan alih daya yang memiliki kegiatan inti menyediakan tenaga kerja terhadap klien. Saat ini, sistem rekrutmen pada PT Reza Karya Abadi masih dilakukan dengan cara yang lampau. Oleh karena itu, proses rekrutmen pada PT Reza Karya Abadi memakan waktu dan tenaga yang sangat banyak dan seringnya terjadi ketidaksesuaian antara kandidat yang diberikan dengan kebu…
Tujuan dari penelitian ini untuk membuktikan serta menganalisis pengaruh sistem pengelolaan karyawan dan hubungan pelanggan terhadap performa bisnis pada perusahaan outsourcing PT Etos Nasional. Populasi pada penelitian ini adalah karyawan cleaning service yang bekerja dibawah naungan PT Etos Nasional. Jumlah sampel sebanyak 67 dengan pengambilan sampel menggunakan teknik purposive sampling. Pe…