Sarana transportasi telah menjadi kebutuhan tersendiri dalam kehidupan masyarakat. Setiap tahun jumlah kendaraan bermotor semakin meningkat. Mobil merupakan salah satu jenis kendaraan bermotor dengan peningkatan yang cukup signifikan. Setiap hari banyak mobil yang lalu lalang di kota-kota besar dan kemudian memarkirkan kendaraan. Namun keadaan tempat parkir sering kali membuat pengemudi mobil k…
Sarana transportasi memang tidak bisa dipisahkan dalam kehidupan masyarakat. Dari tahun ke tahun jumlah kendaraan bermotor juga semakin meningkat. Sepeda motor merupakan jenis kendaraan yang peningkatannya paling banyak. Setiap perjalanan sepeda motor di awali dan di akhiri pada tempat parkir. Namun keadaan tempat parkir sering kali tidak bisa membuat pengendara sepeda motor merasa aman dan nya…
Saat ini di Laboratorium Teknik Mesin belum ada mesin pengayak pasir cetak untuk pengecoran logam alumunium sehingga dibuat mesin pengayak pasir dengan mekanisme ayunan yang menghasilkan kapasitas ± 72 kg/jam lebih banyak dibandingkan dengan cara manual (8kg/jam).Tujuan dari tugas akhir ini adalah membuat mesin pengayak pasir cetak yang dapat meningkatkan efisiensi waktu dan tenaga dalam prose…
Informasi adalah data yang diolah untuk digunakan sebagai bahan pengambilan keputusan. Informasi yang baik selain harus berkualitas juga harus disampaikan dengan tepat waktu, dan tepat sasaran. Demikian juga yang harus dilakukan oleh Bank Perkreditan Rakyat Gunung Merbabu (BPR GM) Semarang dalam memberikan informasi kepada para nasabahnya sehingga mereka (para nasabah) dapat mem…
Koperasi Simpan Pinjam di Pusat Koperasi Angkatan Darat Kartika Tidar Akmil Magelang, yang mana proses transaksi simpan pinjam masih dilakukan dengan menggunakan program Excel dengan input dan out put traksaksi masih dilakukan secara manual. Penggunaan program Excel untuk proses traksaksi keuangan yang dilakukan secara manual akan memakan waktu cukup lama dan masih ada resiko kesalaha…
Era globalisasi dituntut untuk serba cepat, efektif, dan efisien termasuk dalam proses pengecatan yang terus mengalami perkembangan alat mulai dari kuas, roll, hingga spray namun dalam perkembangannya terdapat kesulitan – kesulitan yang menghambat proses pengecatan. Sering sekali dalam proses pengecatan mendapatkan kendala diantaranya: terbatasnya daya jangkau alat pengecat terhadap ketinggia…
Sistem pneumatik merupakan otomasi yang menggunakan media perantara udara bertekanan. Sumber energi utamanya adalah kompresor. Untuk mengalirkan udara dari kompresor menuju air service unit dibutuhkan instalasi udara. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui penyebab keterlambatan perawatan instalasi saluran udara sistem pneumatik dari kompresor hingga air service unit yang ada di lab pneumati…
Perpustakaan di SMP Negeri 1 Kaliori, Rembang sampai pada bulan Februari 2014 belum mempunyai sistem informasi secara online. Informasi yang disajikan masih bersifat manual. Hal ini mengakibatkan keterbatasan waktu akses perpustakaan, serta semua kegiatan harus dilakukan pada perpustakaan. Untuk itu, dibentuk sistem informasi perpustakaan digital yang dapat diakses secara Online. Dengan sistem …
Air heater merupakan alat yang digunakan untuk menaikkan temperature pengangkut serbuk batubara (primary air fan) dan udara untuk pembakaran (force draft fan) dengan memanfaatkan panas dari keluaran gas buang sehingga efisiensi unit yang tinggi. Di PLTU Paiton 9 yang berkapasitas 660 MW net menggunakan 2 air heater type Ljungstorm yaitu alfa dan beta masing-masing menopang 50% dari kapasitas ma…
Pada industri pembuatan tepung tapioka di tingkat UKM Rumah Tangga terutama di daerah Sidomukti, Pati, Jawa Tengah, hampir semua pembuatan tepung tapioka hanya sampai pada tahap akhir berbentuk gumpalan tepung tapioka. Hasil dari UKM ini nantinya tidak bisa langsung dipasarkan ke konsumen karena harus melalui proses selanjutnya lagi agar tepung berbentuk halus, oleh karena itu UKM akan menjual …