Aira Alfario Rizahaqi Surianto, Dhyaa Nanda Puspita, Gilang Prambudi Setiawan, dan Pasca Chandra Mulia, “Modul Pembelajaran Sensor Elektrobiomedis Menggunakan Arduino dan Raspberry Pi”, Tugas Akhir D-3 Teknik Elektro Politeknik Negeri Semarang, di bawah bimbingan Sri Kusumastuti,S.T.,M.Eng. dan Raditya Artha Rochmanto, ST., MT., Media pembelajaran merupakan salah satu faktor penting dalam…
Pemeriksaan detak jantung dan suhu tubuh merupakan parameter tanda vital yang mendasar bagi paramedis dalam menentukan indikasi dan kondisi kesehatan pada tubuh seseorang pasien. Pemeriksaan umumnya dilakukan oleh perawat dengan masih menggunakan alat elektrokardiogram dan termometer sehingga masih perlu dicek secara manual dengan rutin dan berkelanjutan. Maka dari itu untuk mempert…