Fitroh Khuriyati, “Perhitungan Harga Pokok Produksi Gula Semut Moyang dengan Metode Harga Pokok Proses Pada CV Agro Berdikari Kabupaten Kebumen”, Tugas Akhir Jurusan Akuntansi Politeknik Negeri Semarang, dibawah bimbingan Moh. Haris S.E., M.Si, dan Zulaika Putri Rokhimah, S.E., M.Si., Ak, Juli 2023, 60 halaman. Harga Pokok Produksi metode harga pokok proses merupakan perhitungan harga po…
Tujuan penelitian Tugas Akhir ini adalah untuk menghitung data produksi pada Yosi Cake Pemalang, untuk menghitung pembebanan biaya produk roti pisang, roti nanas, dan donat, serta untuk menghitung harga pokok produk roti pisang, roti nanas, dan donat menggunakan metode harga pokok proses. Wawancara, dokumentasi, dan studi pustaka merupakan teknik pengumpulan data dalam penelitian ini, sehingga …
Ridona Fajar Sari, “Perhitungan Harga Pokok Produksi Lanting dengan Metode Harga Pokok Proses pada Usaha Lanting Dua Merpati Kebumen” Tugas Akhir D3-Akuntansi Jurusan Akuntansi Politeknik Negeri Semarang di bawah bimbingan Marliyati, S.E.,M.Si.,Akt. dan Dra. Nurul Hamida, M.Pd. Agustus 2023, 51 halaman. Usaha Lanting Dua Merpati Kebumen merupakan usaha yang bergerak pada bidang produksi …
Lathifah Dwi Pramesti, “Perhitungan Harga Pokok Produksi dengan Metode Harga Pokok Proses pada Perusahaan Garment PT Sahabat Unggul Internasional di Kabupaten Semarang Tahun 2022”. Tugas Akhir Diploma III Jurusan Akuntansi Politeknik Negeri Semarang, dibawah bimbingan Hartono, S.E., M.M. Dan Dra. Nurul Hamida, M.Pd. bulan Agustus 2023, 53halaman. Penelitian ini bertujuan untuk menghitung…
Di era modern ini, perusahaan industri semakin berkembang yang mengakibatkan persaingan yang tajam antar perusahaan industri. Untuk dapat bersaing, salah satunya dengan menjual harga yang lebih murah dibandingkan dengan kompetitor. Tetapi dalam menentukan harga jual harus berdasarkan biaya produksinya. Dengan demikian diperlukan perhitungan harga pokok produksi yang tepat. Perhitungan harga pok…
Anggita Eka Berliana, “Perhitungan Harga Pokok Produksi dengan Metode Harga Pokok Proses pada Perusahaan Tahu Sumedang Ceria Sari Bulan Maret Tahun 2023”, Tugas Akhir Jurusan Akuntansi Politeknik Negeri Semarang, di bawah bimbingan Dewi Sri Marsanti, S.E., M.M. dan Moh. Haris, S.E., M.Si., Juni 2023, 61 halaman. Tugas Akhir ini bertujuan untuk menentukan harga pokok produksi tahu putih …
Metode harga pokok proses adalah sistem perhitungan berdasarkan periode yang akan dialokasikan ke produk baik produk jadi maupun produk belum jadi dalam departemen yang bersangkutan. Tugas akhir ini bertujuan untuk membandingkan perhitungan harga pokok produksi tahu yang dihitung oleh Pabrik Tahu Eco Semarang dengan harga pokok produksi dengan metode harga pokok proses. Dalam pengumpu…
Tugas Akhir ini bertujuan untuk menghitung dan membandingkan harga pokok produksi yang dihitung menurut Shuttlecocks Industry Gramedia dengan perhitungan menggunakan metode harga pokok prosespada produk shuttlecock merek gong 2000 biru dan bonex putih bulan Mei 2022. Dalam pengumpulan data digunakan metode wawancara dan observasi. Data yang digunakan adalah data kuantitatif berupa dat…
Penelitian ini bertujuan untuk menghitung harga pokok produksi bandeng duri lunak menggunakan metode harga pokok proses dan membandingkan harga pokok produksi menurut CV Home Industri Milkfish New Istichomah dengan harga pokok produksi menggunakan metode harga pokok proses. Metode penelitian yang digunakan untuk mengumpulkan data adalah wawancara dan observasi. Metode penulisan yang d…
Metode harga pokok proses merupakan metode pengumpulan biaya produksi untuk setiap satuan waktu tertentu untuk menghitung harga pokok produk. Tugas Akhir ini bertujuan untuk menghitung ulang harga pokok produksi pada Emping Jagung Idola sesuai dengan teori akuntansi dan membandingkan hasil perhitungan harga pokok produksi perusahaan dengan hasil perhitungan harga pokok produksi menggu…