Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis pengaruh dari Promosi Produk Kualitas Pelayanan terhadap Keinginan Beli Ulang Layanan Pascabayar Indosat Ooredoo Hutchison di Wilayah Kota Semarang. Metode pengumpulan data yang digunakan dalam penelitian ini adalah Non-Probability Sampling dengan jumlah sampel sebanyak 100 pengguna Layanan Pascabayar Indosat Ooredoo Hutchison di Wilayah Kota Semarang…
Salah satu kondisi sumber daya manusia yang harus diperhatikan perusahaan yaitu kepuasan kerja karyawan. Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis pengaruh pengawasan dan lingkungan kerja fisik terhadap kepuasan kerja karyawan pada BPJS Ketenagakerjaan Kantor Wilayah Jateng & DIY. Teknik pengambilan sampel yang digunakan adalah sampling jenuh terhadap 34 responden. Metode pengumpulan data den…
Sumber Daya Manusia selaku pendorong serta penunjang perkembangan perusahaan memerlukan manajemen pengelolaan untuk memastikan terbentuknya keseimbangan antara kepuasan kerja dengan kebutuhan perusahaan. Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis pengaruh interpersonal communication dan beban kerja terhadap kepuasan kerja karyawan pada BPJS Ketenagakerjaan Kantor Wilayah Jateng & DIY. Pengumpu…
Kapabilitas Word of Mouth (WOM) tetap relevan ditengah merebaknya sistem pemasaran online. WOM merupakan strategi yang efektif ketika dihadapkan pada lingkungan perekonomian analog. Penelitian ini berfokus pada fenomena penurunan pencairan Kredit Usaha Rakyat (KUR) di Pegadaian CP Wonosobo, periode Desember 2022 hingga Maret 2023. Penelitian ini merupakan studi kuantitatif yang menggunakan kues…
Tujuan dari penelitian adalah untuk menganalisis pengaruh work life balance dan work condition terhadap job satisfaction pada karyawan PT Sandang Asia Maju Abadi. Dalam penelitian ini metode probability sampling digunakan untuk menumpulkan data dengan jumlah sample 60 orang karyawan PT Sandang Asia Maju Abadi. Teknik analisis yang digunakan yaitu uji validitas, uji reliabilitas, uji normalitas,…
Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis pengaruh kepemimpinan melayani dan budaya organisasi terhadap perilaku kewargaan organisasi. Metode pengumpulan data yang digunakan dalam penelitian ini adalah angket dan observasi. Sampel dalam penelitian ini adalah 76 karyawan PT Sucofindo Cabang Semarang. Metode pengambilan sampel menggunakan metode purposive sampling. Metode analisis data yang dig…
Perkembangan dunia pariwisata saat ini semakin hari semakin meningkat, menuntut para pengelola wisata untuk menciptakan strategi pemasaran pariwisata yang tepat untuk memenangkan persaingan. Munculnya berbagai obyek wisata baru menyebabkan ketatnya persaingan dunia wisata. Salah satunya Dinas Kepemudaan, Olahraga, dan Pariwisata Kabupaten Pati merupakan unsur pelaksana urusan pemerintahan yang…
LPP RRI Semarang adalah Badan Usaha Milik Negara yang bergerak di bidang penyiaran publik. Tujuan penelitian ini adalah mengetahui pengaruh social media marketing terhadap brand awareness RRI Semarang. Sampel penelitian ini adalah 100 responden generasi z di Jawa Tengah. Pendekatan dalam penelitian ini adalah dengan menggunakan studi kuantitatif dan menggunakan teknik accidental sampling. Tekni…
Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis pengaruh kualitas pelayanan dan pengalaman pelanggan terhadap minat penggunaan ulang jasa servis mobil pada Nasmoco Kaligawe Semarang. Metode pengumpulan data menggunakan kuesioner. Kuesioner yang digunakan dengan skala semantic differential dengan skala 1 untuk sangat negatif – 10 sangat positif. Metode pengumpulan sampel yang digunakan adalah non …
Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis pengaruh Work-Life Balance dan Budaya Kaizen Terhadap Kinerja Karyawan Bagian Finishing pada CV Laksana. Pengumpulan data pada penelitian ini menggunakan teknik kuesioner, studi pustaka, dan observasi. Teknik pengambilan sampel dengan teknik sampling yaitu purposive sampling terhadap 86 karyawan tetap bagian finishing pada CV Laksana. Metode…