Keberhasilan suatu perusahaan dapat diperoleh dari kerja keras dan kerja sama semua karyawan, sehingga target yang sudah ditentukan dapat tercapai. Namun dibalik keberhasilan tersebut terdapat beban kerja yang harus di tanggung oleh setiap karyawan seperti target perusahaan yang dirasa cukup tinggi serta loyalitas karyawan terhadap perusahaan yang harus dilaksanakan setiap harinya membuat beban…
Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui pengaruh fasilitas kerja terhadap kinerja karyawan pada Kantor Sekretariat DPRD Kabupaten Semarang. Metode pengumpulan data yang digunakan dalam penelitian ni adalah observasi, studi pustaka, dan kuesioner. Kuesioner menggunkan skala Likert dengan skala 5 dan metode pengumpulan sampel yang digunakan adalah non probability sampling (sampling jen…
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh Kompetensi dan Etos Kerja terhadap Kinerja Karyawan pada Koperasi Karyawan Pura Group Kudus. Teknik pengumpulan data yang digunakan dalam penelitian ini adalah kuesioner, studi pustaka, observasi, dan wawancara. Teknik pengambilan sampel yang digunakan dalam penelitian ini adalah sampling total sebanyak 58 responden. Teknik analisis data yan…
BPJS Kesehatan merupakan salah satu program pemerintah dalam penyelenggaraan program jaminan sosial di bidang Kesehatan. BPJS Kesehatan Kantor Cabang Ungaran adalah salah satu cabang dari BPJS Kesehatan yang berada di wilayah Ungaran. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui pengaruh fasilitas kerja (X) terhadap kepuasan kerja (Y) pada karyawan BPJS Kesehatan Kantor Cabang U…
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh Beban Kerja dan Fasilitas Kerja terhadap Kepuasan Kerja Pegawi Negeri Sipil pada Inspektorat Provinsi Jawa Tengah (Studi Kasus Pada Bagian Kesekretariatan Inspektorat Provinsi Jawa Tengah). Teknik pengumpulan data yang digunakan dalam penelitian ini adalah kuesioner, studi pustaka, dan wawancara. Teknik pengambilan sampel yang digunakan dalam p…
BAPPEDA merupakan unsur penunjang urusan pemerintahan Bidang Perencanaan dan Bidang Penelitian dan Pengembangan yang menjadi kewenangan daerah. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh antara pengelolaan arsip terhadap efisiensi kerja pada BAPPEDA Provinsi Jawa Tengah. Dalam penelitian ini metode pengumpulan data yang digunakan adalah observasi, kuesioner dan studi pustaka. …
Tujuan penelitian ini untuk menganalisis pengaruh lingkungan kerja fisik dan lingkungan kerja non fisik terhadap kinerja karyawan PT Taspen (Persero) KCU Semarang. Metode pengumpulan data pada penelitian ini menggunakan kuesioner, observasi dan studi pustaka. Teknik pengambilan sampel menggunakan total sampling terhadap 40 responden yang merupakan karyawan yang berkerja pada PT Taspen (Persero…
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh Lingkungan Kerja Fisik dan Lingkungan Kerja Non Fisik terhadap Kepuasan Kerja Pegawai pada Badan Pengelolaan Keuangan dan Aset Daerah (BPKAD) Kabupaten Kendal. Teknik pengambilan sampel menggunakan sampling jenuh (sensus) dengan 57 responden. Data penelitian diperoleh dengan observasi, studi pustaka, dan kuesioner yang telah diuji val…
Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis pengaruh Kejasama Tim terhadap Efektivitas Kerja Karyawan PT PLN (Persero) UPP JBT 4 Kota Semarang Provinsi Jawa Tengah. Metode pengumpulan data pada penelitian ini menggunakan kuesioner, observasi, tinjauan pustaka. Teknik pengambilan sampel menggunakan sampling jenuh terhadap 33 responden yang merupakan karyawan PT. PLN (Persero) UPP JBT 4 Kota Sema…
PT APAC INTI CORPORA Bawen merupakan perusahaan yang mengelola tekstil, dengan produk utamanya adalah benang, kain grey, dan denim. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh beban kerja terhadap kepuasan kerja karyawan nonproduksi pada PT APAC INTI CORPORA Bawen. Penelitian ini menggunakan pendekatan kuantitatif, metode pengumpulan data yang digunakan adalah studi pustaka, wawancara da…