Penelitian ini bertujuan untuk menguji faktor-faktor yang mempengaruhi keputusan pembelian Noms Kopi. Faktor penentu yang digunakan adalah kualitas pelayanan. Penelitian ini menggunakan metode penelitian kuantitatif dengan menentukan sampel dengan teknik nonprobability sampling (accidental sampling) yaitu dengan menyebarkan kuesioner secara acak kepada konsumen berjumlah 55 responden. Metode an…
Budaya organisasi yang kuat dapat menciptakan komitmen antar anggota dan loyalitas terhadap organisasi. Fenomena belum optimalnya tingkat loyalitas pegawai terjadi pada Dinas Lingkungan Hidup dan Kehutanan Provinsi Jawa Tengah, hal ini terlihat dari kedisiplinan serta tanggung jawab pegawai yang mengalami penurunan. Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis pengaruh budaya organisasi terhadap…
Penelitian ini bertujuan untuk menjelaskan pengaruh kualitas pelayanan terhadap kepuasan pelanggan Sicepat di Kota Semarang. Teknik pengumpulan data yang digunakan dalam penelitian ini adalah kuesioner, dan studi pustaka. Teknik pengambilan sampel yang digunakan dalam penelitian ini adalah sampling total sebanyak 100 responden. Teknik analisis data yang digunakan adalah uji validitas, uji relia…
Penelitian ini dilakukan dengan tujuan untuk menganalisis kinerja keuangan perusahaan subsector property & real estate yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia tahun 2018-2022. Sampel dalam penelitian ini adalah 11 perusahaan yang dipilih menggunakan teknik sampling purposive sampling. Metode analisis yang digunakan adalah rasio keuangan yaitu meliputi rasio likuiditas, solvabilitas dan pro…
Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis pengaruh Kejasama Tim terhadap Efektivitas Kerja Karyawan PT PLN (Persero) UPP JBT 4 Kota Semarang Provinsi Jawa Tengah. Metode pengumpulan data pada penelitian ini menggunakan kuesioner, observasi, tinjauan pustaka. Teknik pengambilan sampel menggunakan sampling jenuh terhadap 33 responden yang merupakan karyawan PT. PLN (Persero) UPP JBT 4 Kota Sema…
Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis Pengaruh Customer Relationship Management terhadap Loyalitas Pelanggan Indosat Ooredoo Hutchison Semarang. Metode pengumpulan data yang digunakan adalah wawancara, studi pustaka, dan kuesioner yang dibagikan kepada 96 responden dengan metode pengambilan sampel yaitu purposive sampling. Jenis data yang digunakan dalam penelitian ini yaitu data primer d…
Loyalitas pelanggan dipengaruhi oleh banyak faktor, beberapa diantaranya adalah kualitas pelayanan. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk menganalisis pengaruh kualitas pelayanan terhdap loyalitas pelanggan. Metode pengumpulan data adalah kuesioner, dan studi pustaka. Jumlah sampel adalah 100 pelanggan perumda air minum tirto panguripan kendal. Regresi sederhana digunakan dalam menganalisis p…
Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis pengaruh pengaruh fasilitas kerja kantor terhadap kinerja pegawai pada Dinas Tenaga Kerja Kota Semarang. Sampel yang digunakan dalam penelitian ini adalah 65 responden yang merupakan seluruh pegawai Dinas Tenaga Kerja Kota Semarang dengan menggunakan kuesioner. Analisis data yang digunakan adalah uji validitas, uji reliabilitas, uji t, regresi…
Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui pengaruh Kemampuan Kerja dan Fasilitas Kerja Terhadap Kinerja Karyawan PT BGR Logistik Indonesia Divisi Regional Semarang. Pengumpulan data menggunakan kuesioner. Sampel yang digunakan yakni 50 Karyawan PT BGR Logistik Indonesia Divisi Regional Semarang, dengan menggunakan purposive sampling. Metode analisis data menggunakan uji validitas, …
Pada Januari 2020 terjadi banjir akibat jebolnya Bendung Glapan sehingga diperlukan perbaikan permanen pada bendung dan saluran irigasi. Proyek Rehabilitasi Daerah Irigasi Glapan Timur menjadi realisasi dari perbaikan Bendung Glapan dan termasuk dalam Proyek Strategis Nasional. Proyek ini memiliki tantangan dalam menghadapi aspek teknis, finansial, dan manajerial. Pengendalian biaya dan pengelo…