This study aims to determine the effectiveness of competency-based training at the Semarang Vocational and Productivity Training Center. This study uses the theory of measuring the effectiveness of Budiani's training which consists of indicators of targeting accuracy, training objectives, training socialization and training monitoring. The research method used is descriptive qualitative which i…
Penelitian ini adalah untuk mengetahui dan menganalisis Pengaruh Pelatihan Kerja Terhadap Kinerja Karyawan Bagian Produksi PT Dua Kelinci Pati. Metode pengumpulan data yang digunakan dalam penelitian ini adalahobservasi, wawancara, kuesioner, dan studi pustaka. Kuesioner menggunakan skala likert dengan skala 4 poin. Populasi dalam penelitian ini adalah 105 karyawan pada PT Dua Kelinci…
Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis pengaruh pelatihan dan pendampingan terhadap kinerja pemasaran UMKM, baik secara simultan maupun parsial. Sampel penelitian adalah 50 responden yang dipilih menggunakan teknik purposive sampling. Pengumpulan data primer menggunakan observasi dan kuesioner. Pengujian instrumen dilakukan dengan menguji validitas dan reliabilitas. Analisis …
Dalam rangka meningkatkan kinerja karyawan, pelatihan sangat dibutuhkan agar pengetahuan, kemampuan, dan keterampilan dapat sesuai dengan tuntutan pekerjaan. Sebagai badan perusahaan penyedia jasa keselamatan dan kesehatan kerja (PJK3), PT Surya Safety Nusantara berdedikasi untuk mendukung organisasi di semua sektor seperti bisnis, industri, dan pemerintahan. Perusahaan sering kali ke…
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui hubungan antara komitmen, pelatihan dan pengawasan karyawan terhadap pelaksanaan Keselamatan dan Kesehatan Kerja (K3) pada PT Trans Marga Jateng. Penelitian ini menggunakan metode penelitian kuantitatif dan teknik pengambilan sampel purposive sampling. Hasil penelitian menunjukan bahwa komitmen dan pelatihan memiliki hubungan yang positif dan …
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh pelatihan dan fasilitas kerja terhadap kinerja pegawai PT PLN (Persero) UID Jateng & DI Yogjakarta. Metode pengumpulan data menggunakan observasi, kuesioner, dan studi pustaka. Teknik pengambilan sampel yaitu menggunakan teknik simple random sampling dengan sampel sebanyak 60 responden. Teknik analisis yang digunakan dalam penelitia…